Djatmika Djatmika
Universitas Sebelas Maret Surakarta

Published : 9 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Metalingua: Jurnal Penelitian Bahasa

KOHESI LEKSIKAL DAN JENIS TEMA PADA SPIRIT HARI INI RADIO MH FM DAN PADA UNTAIAN KATA RADIO IMMANUEL SOLO (LEXICAL COHESION AND TYPES OF THEME ON MH FM RADIO’S SPIRIT HARI INI AND ON IMANUEL RADIO’S UNTAIAN KATA IN SOLO) Anisak Syaid Fauziah; Sumarlam Sumarlam; Djatmika Djatmika
Metalingua: Jurnal Penelitian Bahasa Vol 17, No 1 (2019): Metalingua Edisi Juni 2019
Publisher : Balai Bahasa Jawa Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26499/metalingua.v17i1.288

Abstract

AbstractThe article discusses lexical cohesion of words of wisdom on MH FM Radio’s Spirit Hari Ini and Immanuel Radio’s Untaian Kata in Solo. It aims at finding the themes of the words of wisdom and describing their lexical cohesion. It uses qualitative methods in four stages, namely 1) data collection using reading method, interviewing technique followed by recording technique and writing technique; 2) intuitive linguistic data collection; 3) data analysis using distributive immediate constituent technique and substitutive technique; 4) informal data presentation. The results are 1) the most found theme on SHI is patience and on UK is life; and 2) the most used lexical cohesion on SHI is antonymy, while on UK is repetition. AbstrakPenelitian ini membahas kohesi leksikal kata bijak Spirit Hari Ini Radio MH FM Solo dan Untaian Kata Radio Immanuel Solo. Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan jenis tema yang terdapat dalam kumpulan kedua kata bijak tersebut serta menjelaskan dan mendeskripsikan kohesi leksikalnya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan empat langkah, yaitu 1) pengumpulan data dengan metode simak, teknik simak libat cakap, dan dilanjutkan dengan teknik rekam, dan teknik catat; 2) klasifikasi data sesuai intuisi kebahasaan, 3) analisis data engan metode agih beserta teknik bagi unsur langsung dan teknik ganti, 4) penyajian data informal. Hasilnya adalah 1) tema kesabaran paling banyak ditemukan dalam SHI dan tema kehidupan paling banyak ditemukan dalam UK, serta 2) kohesi leksikal yang sering digunakan pada kata bijak SHI adalah antonimi, sedangkan pada kata bijak UK adalah repetisi.