Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Studi Eksplorasi Kesiapan Internasionalisasi Warung Kopi di Kota Banda Aceh ke ASEAN Ferdi Nazirun Sijabat; Muhammad Muhammad
Jurnal Bisnis dan Kewirausahaan Vol 15 No 3 (2019): JBK - Jurnal Bisnis dan Kewirausahaan
Publisher : P3M Politeknik Negeri Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (338.477 KB) | DOI: 10.31940/jbk.v15i3.1622

Abstract

This study aims at exploring and understanding two areas: 1. The readiness of coffee shops entrepreneurs in Banda Aceh to expand their business into ASEAN market. 2. Assessing the strength, weakness, opportinty and threat of the coffee shops indusry in Banda Aceh. This study employed exploratory qualitative methode by conducting interview to four key persons who own and manage the coffee shops. The study found that in regards with internationalization of coffee shops, there are three categories : 1. Not willing to internationalize and not ready; 2. There is intention, yet not ready, 3. Ready to internationalize but lack of suitable business partner. This study also provide the SWOT of the coffee shops in Banda Aceh. The implication of this study is that: 1). It is necessary for Provincial Government of Aceh to provide training for coffee shops managers/owners in order to increase their readiness and enable them to find suitable business partner for internationalizing their business into ASEAN market. 2). Future study can be conducted using another type of quantitative or qualitative method, so that the findings can be validated and generalized.
SURVEY SARANA DAN PRASANA OLAHRGA DI SMA SE- ACEH BESAR Husaini Husaini; Muhammad Muhammad
Jurnal Dedikasi Pendidikan Vol 5, No 1 (2021): Januari 2021
Publisher : Center for Research and Community Service (LPPM) University of Abulyatama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sports facilities and infrastructure in schools in Indonesia still do not receive special attention from the government and society. Sports facilities and infrastructure in all public high schools in Aceh Besar have not been properly surveyed, so that the need for sports facilities and infrastructure in each school is not met with certainty. This study aims to determine the existence and condition of sports facilities and infrastructure in SMA Negeri Aceh Besar in the 2014/2015 academic year. The approach in this research uses a qualitative descriptive approach with the type of evaluation. The population in this study amounted to 28 public high schools, and the sample in this study amounted to 18 public high schools. Data collection techniques used in this study were interviews and observations. The results of the data analysis show that: In all SMA Negeri Aceh Besar there is not a single public SMA that meets the standard of use or completeness of sports facilities and infrastructure. There are 141 sports facilities and infrastructure that are not available in SMA Negeri Aceh Besar, including: sports facilities totaling 79 types and sports infrastructure totaling 62 types. Sports facilities and infrastructure that are lacking in SMA Negeri Aceh Besar are 471 types, including sport facilities totaling 263 types and sports infrastructure totaling 208 types. The condition of sports facilities and infrastructure in SMA Negeri Aceh Besar is generally not good. It is hoped that the Aceh Besar Government will be able to complete sports facilities and infrastructure in schools, in realizing outstanding students in school-level sports events at the same level.
Pengaruh Budaya Organisasi, Pelatihan dan Lingkungan Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan pada STKIP Bina Bangsa Getsempena Banda Aceh MUHAMMAD; ELIANA
JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi) Vol. 8 No. 1 (2022): JEMSI (JURNAL EKONOMI, MANAJEMEN, DAN AKUNTANSI)
Publisher : Sekretariat Pusat Lembaga Komunitas Informasi Teknologi Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35870/jemsi.v8i1.665

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Budaya Organisasi, Pelatihan dan Lingkungan Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada STKIP Bina Bangsa Getsempena Banda Aceh baik secara parsial maupun secara simultan, Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan sampel sebanyak 52 responden. Data penelitian dikumpulkan melalui kuisioner dan dianalisis menggunakan model regresi linier berganda, diolah menggunakan software SPSS (Statistic Packadge Sosial Science) Versi 26 (2021). Pengujian hipotesis menggunakan analisis linier berganda dengan uji F dan Uji t untuk mengetahui pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen secara simultan dan parsial pada tingkat kepercayaan 95% (α = 0,05). Hasil uji secara parsial menunjukkan bahwa budaya organisasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan dengan nilai sebesar (0,471) atau (47,1%). Pelatihan berpengaruh terhadap kinerja karyawan dengan nilai sebesar (0,205) atau (20,5%). Lingkungan Organisasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan dengan nilai sebesar (0,249) atau (24,9%). Setelah dilakukan uji t menunjukkan bahwa: 1. Budaya organisasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan sebesar thitung (4,753) lebih besar ttabel (2,009) dan p value (0,000) lebih kecil dari (0,05) berarti signifikan. 2. Pelatihan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai thitung (2,708) lebih besar ttabel (2,009) dan p value 0,094 lebih kecil dari (0,05) berarti signifikan. 3. Lingkungan Organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai thitung (2,756) lebih besar ttabel (2,009) dan p value 0,008 lebih kecil dari (0,05) berarti signifikan.  Selanjutnya, hasil analisis menunjukkan bahwa secara simultan terdapat pengaruh Budaya Organisasi, Pelatihan dan Lingkungan Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada STKIP Bina Bangsa Getsempena Banda Aceh sebesar (0,726) atau (72,6%) dan (0,498) atau (49,8%) dipengaruhi oleh variabel lain. Setelah dilakukan uji F diperoleh angka Fhitung (17,840) lebih besar dari Ftabel (2,786) dan uji signifikansi bahwa p value sebesar 0,000 lebih kecil dari p value yang ditetapkan sebesar 0,05 yang berarti signifikan.
Pengaruh Pemberian Reward dan Pelaksanaan Punishment Terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Pendidikan Kabupaten Nagan Raya Muhammad Muhammad; Banta Karollah; Syarifah Mauli Masyithah
Sustainable Jurnal Kajian Mutu Pendidikan Vol 5 No 1 (2022): Sustainable
Publisher : Lembaga Penjaminan Mutu, IAIN Syaikh Abdurrahman Siddik Bangka Belitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32923/kjmp.v5i1.3103

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian reward, dan pelaksanaan punishment terhadap Kinerja pegawai Dinas Pendidikan Kabupaten Nagan Raya. Lokasi Penelitian dilakukan di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Nagan Raya, dengan populasi 83 orang PNS. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampling jenuh. Dalam penelitian ini jumlah sampel adalah 83 orang, artinya keseluruhan populasi dijadikan sampel atau disebut penelitian sensus atau sampel jenuh. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel reward (X1) diperoleh nilai thitung sebesar 2,313, Sedangkan variable punishment (X2) diperoleh nilai thitung. Sebesar 2,491. Sehingga menunjukkan bahwa ttabel > t cari = 1,99006, dengan demikian terima Ha tolak Ho. Untuk uji simultan F sebesar 6,345, > Fcari 3,11. Serta besarnya pengaruh koefisien determinasi (R2) sebesar 73,70% dimana kinerja pegawai dipengaruhi oleh reward (X1), dan punishment (X2). Kesimpulan penelitian menunjukkan bahwa variable pemberian reward (X1) menjelaskan bahwa semakin baik reward yang dirasakan oleh para pegawai maka semakin tinggi pula kinerja pegawai. Sedangkan variable pelaksanaan punishment (X2) memperlihatkan bahwa pelaksanaan punishment secara tepat kepada pegawai yang melakukan kesalahan maka akan meningkatkan kesadaran para pegawai untuk tidak mengulangi kesalahan yang dilakukan sehingga kinerja pera pegawai akan semakin meningkat.
From Kitchen to Digital World: E-Business Implementation Strategies in the Culinary Sector Household Industry Muhammad; Andika Isma; Andi Naila Quin Azisah Alisyahbana
Indonesian Journal of Business and Entrepreneurship Research Vol. 1 No. 3 (2023): Vol. 1, No. 3, September 2023: Indonesian Journal of Business and Entrepreneurs
Publisher : Departement of Business and Entrepreneurship Faculty of Economics and Business Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research is to find out the application of the culinary sector household industry and the positive impact in the application of e-business in Makassar City. The subject of this research is the community of Makassar City, which has a home industry that is still classified as a middle to lower class business. This type of research is descriptive qualitative using observation, interview, and documentation data collection. The results showed that the home industry is able to expand employment and provide broad economic opportunities to the community. Maintaining the existence of the home industry is that it must be able to compete, create new creativity and innovation, and increase capital to further develop its business in the present and in the future. home industry players pay more attention to marketed products and try to learn and add knowledge about doing business online and the Makassar City government must pay more attention to the home industry by providing training, both for production and marketing of the products produced.