Mahmudah Mahmudah
MAN 1 Hulu Sungai Tengah

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN METODE KONSELING BEHAVIORAL GUNA MENINGKATKAN KEDISIPLINAN BELAJAR SISWA PADA KELAS X IIS 1 MAN 1 BARABAI TAHUN PELAJARAN 2016/2017 Mahmudah Mahmudah
JURNAL BIMBINGAN DAN KONSELING AR-RAHMAN Vol 3, No 2 (2017): December
Publisher : UPT Publikasi dan Pengelolaan Jurnal Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (696.922 KB) | DOI: 10.31602/jbkr.v3i2.1171

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah: (a) Untuk mengungkap pengaruh pemberian layanan BK dengan Konseling Behavioral terhadap kedisiplinan belajar siswa. (b) Ingin mengetahui seberapa jauh tingkat kedisiplinan belajar siswa setelah diterapkannya Layanan dengan Konseling Behavioral. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan (action research) sebanyak dua siklus. Setiap siklus terdiri dari empat tahap yaitu: perencanaan, pelaksanaan, observasi dan evaluasi, dan refleksi. Sasaran penelitian ini adalah siswa Kelas X IIS 1. Data yang diperoleh berupa hasil konseling, lembar observasi kegiatan layanan. Berdasarkan hasil analisis ditemukan bahwa diperoleh kategore disiplin belajar siswa pada siklus I adalah kategore sangat tinggi sebanyak 12 siswa  (30%), kategore tinggi sebanyak 21 siswa (52,5%), kategori sedang sebanyak 4 siswa (10%), kategore rendah sebanyak 3 siswa (7,5%), dan tidak ada lagi siswa yang memiliki kategore sangat rendah. Sedangkan pada siklus II siswa yang memperoleh kategore sangat tinggi sebanyak 14 orang (35%), kategore tinggi sebanyak 26 orang (65%), dan tidak ada lagi siswa yang memiliki kategore sedang, rendah, dan sangat rendah. Kesimpulan dari penelitian ini adalah metode layanan konseling behavioral dapat berpengaruh positif terhadap disiplin belajar siswa Kelas X IIS 1,  serta model pemberian layanan ini dapat digunakan sebagai salah satu alternatif Bimbingan Konseling.________________________________________________________________ The purpose of this research are: (a) To reveal the effect of service delivery of BK with Behavioral Counseling to student's learning discipline. (b) Want to know how far the students' learning discipline level after the implementation of the Service with Behavioral Counseling. This research uses action research for two cycles. Each cycle consists of four stages: planning, execution, observation and evaluation, and reflection. Target of this research is student of Class X IIS 1. Data obtained in the form of counseling result, observation sheet of service activity. Based on the result of the analysis, it is found that the students' categorical learning cycle in cycle I is very high kategore as many as 12 students (30%), high categorize as many as 21 students (52,5%), sufficient categorize as many as 4 students (10%), low kategore 3 students (7,5% ), and no more students have very low categorization. While in cycle II, students who get very high kategore as many as 14 students (35%), high kategore as many as 26 students (65%), and no students who have moderate, low, and very low category. The conclusion of this research is Behavioral Counseling service method can positively affect student learning discipline of Class X IIS 1, as well as service delivery model can be used as one alternative Counseling Guidance.