This Author published in this journals
All Journal Jurnal Menara Medika
Mirza Irawati
STIKes Ceria Buana

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

HUBUNGAN KONSUMSI TABLET FE PADA IBU HAMIL DENGAN KEJADIAN ANEMIA Desri Nova; Mirza Irawati
Menara Medika Vol 3, No 2 (2021): Vol 3 No 2 Maret 2021
Publisher : Menara Medika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31869/mm.v3i2.2531

Abstract

Anemia merupakan suatu keadaan di mana didapatkan kadar hemoglobin dalam darah dibawah normal. World Health Organization (WHO), 40 % kematian ibu dinegara berkembang berkaitan dengan anemia dalam kehamilan. Di Negara Indonesia didapatkan 63,5% ibu menderita anemia. Pemberian tablet Fe diawal kehamilan sangat penting karena tablet Fe bisa mencegah agar ibu hamil tidak mengalami anemia, dalam masa trimester pertama kehamilannya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan konsumsi tablet Fe pada Ibu hamil dengan kejadian anemia. Metode Jenis penelitian ini bersifat analitik (cross sectional) Data diperoleh melalui cara ukur observasi dan wawancara terpimpin alat yang digunakan lembaran checklist dan timbangan dengan sampel 41 orang ibu hamil, teknik pengambilan sampel yaitu total sampling, dengan analisa data univariat dan bivariat. Hasil Hasil penelitian didapatkan mayoritas mengkonsumsi tablet FE dan tidak anemia ada sebanyak 25 responden (61%), sedangkan responden yang mengkonsumsi tablet FE dan mengalami anemia ada sebanyak 14 responden (34%) dan tidak mengkonsumsi dan mengalami anemia ada sebanyak 2 responden (5%) jadi nilai ρ < 0,05 Kesimpulan bahwa hasil penelitian ini memiliki hubungan konsumsi tablet FE pada ibu hamil dengan kejadian anemia.Saran Diharapkan kepada petugas kesehatan untuk lebih meningkatkan penyuluhan tentang konsumsi tablet FE pada ibu hamil.