Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Neraca: Jurnal Pendidikan Ekonomi

Pengaruh Penguasaan Tata Bahasa Dan Lingkungan Pendidikan Terhadap Kemampuan Berbahasa Inggris Dengan Minat Baca Sebagai Variabel Antara (Studi Kasus Mahasiswa Asmi Cinus Banjarmasin) Erna Herliani
Neraca: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 6 No 1 (2020): Neraca: Jurnal Pendidikan Ekonomi
Publisher : Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/neraca.v6i1.1743

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Penguasaan Tata Bahasa Dan Lingkungan Pendidikan Terhadap Kemampuan Berbahasa Inggris Dengan Minat Baca Sebagai Variabel Antara (Studi Kasus Mahasiswa Asmi Cinus Banjarmasin). Metode analisis data menggunakan metode kuantitatif yaitu dengan metode Analisis Regresi Linear Berganda dengan alat analisis Smart PLS3, untuk megetahui pengaruh dari masing-masing variabel terhadap Kemampuan Berbahasa Inggris Dengan Minat Baca Sebagai Variabel Antara (Studi Kasus Mahasiswa Asmi Cinus Banjarmasin). Hasil penelitian menunjukan Variabel Penguasaan tata bahasa tidak berpengaruh terhadap kemampuan berbahasa inggris pada Mahasiswa Asmi Cinus Banjarmasin diketahui memiliki nilai P Value 0,164, lebih besar dari 0,05. Variabel lingkungan pendidikan berpengaruh signifikan terhadap kemampuan berbahasa inggris pada Mahasiswa Asmi Cinus Banjarmasin diketahui memiliki nilai P Value 0,00, lebih kecil dari 0,05. Variabel penguasaan tata bahasa berpengaruh signifikan terhadap minat baca pada Mahasiswa Asmi Cinus Banjarmasin diketahui memiliki nilai P Value 0,00, lebih kecil dari 0,05. Variabel lingkungan pendidikan berpengaruh signifikan terhadap minat baca pada Mahasiswa Asmi Cinus Banjarmasin diketahui memiliki nilai P Value 0,00, lebih kecil dari 0,05. Variabel minat baca berpengaruh signifikan terhadap kemampuan berbahasa inggris pada Mahasiswa Asmi Cinus Banjarmasin diketahui memiliki nilai P Value 0,008, lebih kecil dari 0,05.