Nensi Mardhiani Surgawi
STMIK Tasikmalaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Media Pembelajaran Interaktif Pengenalan Bahasa Jerman Untuk Siswa Kelas X Di SMAN 4 Tasikmalaya Egi Badar Sambani; Deny Erwandi; Widya Octaviani; Nensi Mardhiani Surgawi
Jurnal VOI (Voice Of Informatics) Vol 5, No 1 (2016)
Publisher : STMIK Tasikmalaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penguasaan bahasa terutama bahasa asing sangat diperlukan, karena selain digunakan untuk berkomunikasibahasa juga dapat digunakan sebagai alat untuk menunjukkan ekspresi diri.Bahasa jerman merupakan bahasa asing kedua yang banyak dipelajari di SMA.Namun sekarang ini pembelajaran bahasa jerman masih kurang mendapatperhatian karena peserta didik kurang tertarik dan pembelajaran bahasa jerman dirasa menyulitkan. Peserta didik merasa takut serta kurang percaya diri untuk berbicara dalam bahasa jerman.Tujuan utama dari penelitian ini adalah membuat media pembelajaran berbasis multimedia yang dapat memberikan kemudahan serta menumbuhkan semangat belajar bagi peserta didik.Pembuatan media pembelajaran pengenalan bahasa jerman untuk siswa kelas x di SMA Negeri 4Tasikmalaya ini menggunakan adobe flash CS5. Hasil akhir dari penelitian ini adalah sebuah produkmedia pembelajaran interaktif pengenalan bahasa jerman untuk siswa kelas x di SMA Negeri 4Tasikmalaya,dan dengan adanya media ini proses pembelajaran menjadi menyenangkan dan interaktif.