Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN KAPASITAS SOSIAL DALAM MITIGASI BENCANA GERAKAN TANAH KELURAHAN METESEH KOTA SEMARANG Devina Trisnawati; Najib Najib; Ahmad Syauqi Hidayatullah; Garindra Yogiswara; Afiq Ilma
Jurnal Pasopati : Pengabdian Masyarakat dan Inovasi Pengembangan Teknologi Vol 2, No 4 (2020)
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Diponegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengembangan infrastruktur berupa pembangunan pemukiman di Kelurahan Meteseh Kota Semarang meningkat pesat di beberapa tahun terakhir ini. Kelurahan Meteseh yang terletak pada perbatasan Kecamatan Tembalang dan Banyumanik memiliki kondisi morfologi perbukitan yang terjal di bagian barat daya, sehingga potensi terjadinya gerakan tanah mungkin terjadi dan membahayakan warga. Dalam upaya peningkatan kapasitas tim pengabdian masyarakat melaksanakan pemetaan potensi gerakan tanah untuk mengetahui wilayah memiliki potensi tinggi gerakan tanah. Pemberian informasi mengenai tingkat potensi gerakan tanah diharapkan mampu membentuk kesadaran tanggap bencana warga dan mampu meningkatkan kapasitas sosial.