This Author published in this journals
All Journal PeTeKa
Puspa Riani Nasution
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Graha Nusantara Padangsidimpuan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALLY) SISWA KELAS X MIA 2 SMA NEGERI 1 ANGKOLA TIMUR Yeni Cholidah Lubis; Yuni Rhamayanti; Puspa Riani Nasution
PeTeKa (Jurnal Penelitian Tindakan Kelas dan Pengembangan Pembelajaran) Vol 4, No 1 (2021): PeTeKa: Jurnal Penelitian Tindakan Kelas dan Pengembangan Pembelajaran
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/ptk.v4i1.89-96

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) Mengetahui peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa melalui model pembelajaran Team Assisted Individually (TAI) di kelas X MIA 2 SMA Negeri 1 Angkola Timur. 2) Mengetahui peningkatan aktivitas siswa melalui model pembelajaran Team Assisted Individually (TAI) di kelas X MIA 2 SMA Negeri 1 Angkola Timur. 3) Mengetahui peningkatan kemampuan pengelolaan pembelajaran oleh guru melalui model pembelajaran Team Assisted Individually (TAI) di kelas X MIA 2 SMA Negeri 1 Angkola Timur. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research) yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika siswa melalui model pembelajaran TAI (Team Assisted Individually). Ditinjau dari tingkat kemampuan pemecahan masalah matematika siswa, Setelah dilaksanakannya tindakan PTK dapat dilihat dari tes kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dengan persentase penilaian pada siklus I 60% dan persentase penilaian siklus II 84%. Hasil yang didapatkan pada siklus II menunjukkan bahwa sudah dapat terpenuhi kategori yang diharapkan yaitu 14 ≥80%.">