This Author published in this journals
All Journal PeTeKa
Daenuri Daenuri
Program Studi Manajemen Pendidikan Islam Universitas Singaperbangsa Karawang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGELOLAAN SARANA DAN PRASARANA PENDIDIKAN DI MADRASAH TSANAWIYAH MATHLA’UL HUDA CILEBAR Daenuri Daenuri; Acep Nurlaeli
PeTeKa (Jurnal Penelitian Tindakan Kelas dan Pengembangan Pembelajaran) Vol 5, No 2 (2022): PeTeKa: Jurnal Penelitian Tindakan Kelas dan Pengembangan Pembelajaran
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/ptk.v5i2.127-135

Abstract

Madrasah Tsanawiyah Mathla’ul Huda Cilebar selalu memanfaatkan sarana dan prasarana pendidikan sesuai dengan kebutuhan siswanya, madrasah merupakan suatu lembaga pendidikan yang menempatkan kepala madrasah sebagai penata pendidikan. Dalam hal ini sudah diatur dalam peraturan pemerintah. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Berdasarkan Peraturan Pemerintah Bab VII Pasal 42 No 32 Tahun 2013 tentang Standar Nasional Pendidikan, Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2007 tentang Standar Sarana dan Prasarana Pendidikan. Hasil pembahasan dalam penelitian meliputi observasi, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan hasil survei, proses pengadaan sarana dan prasarana di Madrasah Madrasah Tsanawiyah Mathla’ul Huda Cilebar dilakukan dengan cara rapat  terlebih dahulu tentang rencana pengadaan sarana dan prasarana dengan staf madrasah dan orang tua siswa, pemeliharaan sarana dan prasarana pendidikan di Madrasah Tsanawiyah Mathla’ul Huda Cilebar masih belum optimal artinya terdapat kekurangan tenaga untuk melihara sarana dan prasarana pendidikan, dan penyimpanan sarana dan prasarana pendidikan di Madrasah Tsanawiyah Mathla’ul Huda Cilebar masih membutuhkan gudang untuk menyimpan sarana dan prasarana tersebut, agar barang disimpan dengan baik dan aman. Penelitian tentang pengelolaan sarana dan prasarana pendidikan di Madrasah Tsanawiyah Mathla’ul Huda Cilebar bertujuan untuk (1) mengetahui tentang proses pengadaan sarana dan prasarana pendidikan,(2) mengetahui tentang pemeliharaan sarana dan prasarana pendidikan,(3) mengetahui cara menyimpanan dan melestarikan sarana dan prasarana pendidikan yang baik.Kata Kunci: Madrasah, Pengelolaan, Sarana dan prasarana