This Author published in this journals
All Journal CogITo Smart Journal
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Seleksi Tingkat Kecocokan Gambar pada MDID Multimedia Database Dengan Menggunakan Metode ImageDNA Jimmy Moedjahedy; Hamada Zein; Isdayani B; Erfan Tongalu; Kusrini Kusrini; M. Syukri Mustafa
CogITo Smart Journal Vol 6, No 1 (2020): Cogito Smart Journal
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Klabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (798.177 KB) | DOI: 10.31154/cogito.v6i1.223.50-59

Abstract

Dengan semakin tersedianya pilihan informasi digital saat ini, definisi multimedia yang umum diterima adalah kombinasi dari berbagai media seperti teks, gambar, suara, video, animasi. Dalam teoris basisdata, multimedia basisdata mulai dikenalkan yaitu kumpulan data multimedia terkait. Basisdata yang dipilih untuk optimasi dalam penelitian ini adalah MDID (Multiply Distorted Image Database) yang terdiri dari 20 gambar referensi dan 1600 gambar yang sudah diberikan distorsi. Basidata 1600 gambar tersebut akan diuji kecocokan dengan 20 gambar referensi dengan menggunakan metode ImageDNA. Nilai ImageDNA kemudian dilakukan uji data pencilan, sehingga gambar yang nilai ImageDNAnya ekstrim akan dikeluarkan dari basisdata MDID. Hasil dari penelitian ini adalah ada 100 gambar yang dikeluarkan