Michael Febran Situmorang
Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM INFORMASI PENGADAAN SARANA DAN PRASARANA PADA SMP ISLAM AL-HIKMAH Michael Febran Situmorang; Agus Umar Hamdani
IDEALIS : InDonEsiA journaL Information System Vol 2 No 1 (2019): Jurnal IDEALIS Januari 2019
Publisher : Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

SMP Islam Al-Hikmah merupakan salah satu sekolah yang dikelola oleh sebuah Yayasan yang bernama Yayasan Al-Hikmah.Adapun permasalahan yang terjadi saat penulis melakukan Analisa proses bisnis pada SMP Islam Al-Hikmah adalah pada sistem pengadaan yang berjalan masih menimbulkan masalah menyebabkan informasi pengadaan belum berjalan dengan baik,permasalahan yang timbul diantaranya,tidak informatifnya laporan inventaris yang sudah ada,kesulitan mengetahui permintaan barang,kesulitan mencari barang sesuai dengan permohonan, kurang informatifnya tanda terima barang dari Yayasan ke staf sarana prasarana yang sudah ada,kurang informtifnya laporan data pengadaan sarana dan prasarana,kurang informatifnya laporan inventaris barang per ruang mengenai barang yang baik ataupun yang buruk.Hal tersebut mendorong penulis untuk mengembangkan sistem informasi baru yang terkomputerisasi untuk menjawab masalah tersebut.Adapun penulis melakukan penelitian dengan metodologi pengembangan sistem usulan menggunakan metodologi Waterfall dimana proses pengembangan software yang berurutan melalui tingkatan-tingkatan yang harus dipakai untuk penggarapan software.Metodologi yang digunakan untuk Analisa dan perancangan sistem usulan menggunakan pendekatan object-oriented, Penulis mengimplementasikan sistem usulan dengan menggunakan bahasa pemrograman VB.NET dengan database MySQL. Hasil akhir dari penelitian ini adalah sebuah aplikasi pengadaan sarana dan prasarana berbasis desktop yang diharapkan dapat membantu menyelesaikan masalah pengadaan sarana dan prasarana pada SMP Islam Al-Hikmah.