Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peningkatan Pelayanan Pengusulan Formulir A5 KPU Kota Tidore Kepulauan dengan Perancangan SIFORM A5 Berbasis Web Said D Bahta
JUSTE (Journal of Science and Technology) Vol. 1 No. 1 (2020): JUSTE
Publisher : LLDIKTI WIlayah XII Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1035.549 KB) | DOI: 10.51135/justevol1issue1page21-28

Abstract

Pelayanan publik yang baik merupakan salah satu cara untuk meningkatkan partisipasi masyarakat dalam pemilu. Lamanya proses pengusulan Formulir A5 membuat peneliti perlu melakukan penelitian ini di mana peneliti membuat sebuah prototipe aplikasi untuk pengusulan Formulir A5 yang bisa digunakan untuk melakukan pengusulan Formulir A5 dari mana saja dan kapan saja. Dengan aplikasi pengusulan Formulir A5 ini, diketahui bahwa lama waktu, tenaga dan biaya yang keluarkan dalam pengusulan Formulir A5 bisa lebih diminimalkan dengan Aplikasi atau Sistem Informasi pelayanan publik ini.