This Author published in this journals
All Journal Menara Ilmu
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (PKN) MELALUI METODE BERMAIN PERAN PADA SISWA KELAS I SD NEGERI 26 SUNGAI LIMAU KABUPATEN PADANG PARIAMAN Eli Marni
Menara Ilmu Vol 13, No 9 (2019): Vol. XIII No. 9 Juli 2019
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v13i9.1550

Abstract

Abstrak : Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan Peningkatan Pembelajaran PKn melalui Metoda Bermain Peran Siswa Kelas I SDN 26 Sungai Limau, Kecamatan Sungai Limau. 1) Mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran PKn dengan menggunakan metoda bermain peran di kelas I SDN 26 Sungai Limau, Kecamatan Sungai Limau?. 2) Mendeskripsikan hasil belajar siswa pada pembelajaran PKn dengan menggunakan metoda bermain peran di kelas pembelajaran PKn dengan menggunakan metoda bermain peran di kelas I SDN 26 Sungai Limau, Kecamatan Sungai Limau?. Penelitian ini dilaksanakan di kelas I SDN 26 Sungai Limau Kecamtan Sungai Limau Kabupaten Padang Pariaman pembelajaran PKn di sekolah ini belum pernah menggunakan metoda bermain peran. Subjek penelitian adalah siswa kelas I SDN 26 Sungai Limau yang berjumlah 13 siswa. Penelitian ini dilaksanakan pada semester II tahun pelajaran 2016-2017. Pada Bulan Februari s.d April 2017. Jenis penelitian yang penulis lakukan adalah penelitian tindakan kelas. Teknik analisis data dilakukan terhadap data yang telah direduksi baik data perencanaan, pelaksanaan, maupun data evaluasi. Berdasarkan data hasil penelitian, dan pembahasan tentang upaya yang dilakukan untuk meningkatkan hasil belajar PKn siswa dengan menggunakan metode bermain peran dapat disimpulkan sebagai berikut: 1) Sebelum melaksanakan pembelajaran, guru harus membuat rancangan pelaksanaan pembelajaran. Rancangan pelaksanaan pembelajaran harus sesuai dengan langkah-langkah model pembelajaran yang akan digunakan. 2) Pembelajaran PKn dengan metode bermaian peran adalah pembelajaran yang berpusat pada siswa, sehingga dapat mengembangkan afektif dan psikomotor siswa. Langkah-langkah pembelajaran dengan menggunakan metoda bermain peran terdiri dari 3 tahap yaitu: tahap periapan, pelaksanaan dan tindak lanjut. 3) Pembelajaran PKn dengan menggunakan metode bermaian peran dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas 1 SDN 26 Sungai Limau. Kata Kunci: Pembelajaran PKN. Metode Bermain Peran