Aganeka Pratama
Universitas Trilogi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PENGETAHUAN, MOTIVASI BELAJAR DAN SOSIALISASI PASAR MODAL TERHADAP MINAT MAHASISWA AKUNTANSI BERINVESTASI DI PASAR MODAL Aganeka Pratama; Anies Lastiati
Jurnal SIKAP (Sistem Informasi, Keuangan, Auditing Dan Perpajakan) Vol 5, No 1 (2020): Oktober
Publisher : Universitas Sangga Buana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32897/jsikap.v5i1.452

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh pengetahuan pasar modal, motivasi belajar pasar modal, dan sosialisasi pasar modal terhadap minat mahasiswa akuntansi dalam berinvestasi di pasar modal. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa akuntansi yang berada di Provinsi DKI Jakarta, baik dari universitas negeri maupun universitas swasta, dengan sampel penelitian sebanyak 184 mahasiswa akuntansi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan pasar modal, motivasi belajar tentang pasar modal, dan sosialisasi pasar modal berpengaruh positif terhadap minat mahasiswa akuntansi dalam berinvestasi di pasar modal. Penelitian ini diharapkan dapat membantu pasar modal untuk meningkatkan minat mahasiswa akuntansi dalam berinvestasi di pasar modal.