Dedy Irawan
IKIP BUDI UTOMO MALANG

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JP.JOK (Jurnal Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan)

HUBUNGAN KEKUATAN OTOT LENGAN DAN OTOT TUNGKAI DENGAN PRESTASI RENANG GAYA DADA 50 METER Dedy Irawan; Muhammad Nidomuddin
Jp.jok (Jurnal Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan) Vol 1 No 1 (2017): Jp.jok (Jurnal Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan)
Publisher : IKIP Budi Utomo Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (356.646 KB) | DOI: 10.33503/jpjok.v1i1.251

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui hubungan antara kekuatan otot lengan (X1),kekuatan otot tungkai (X2) dengan prestasi Renang gaya kupu-kupu 50 Meter (Y). Penelitian ini merupakan penelitian korelasi dengan tujuan menghubungkan antara variabel bebas dan variabel terikat. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik tes dan pengukuran, teknik analisa data menggunakan statistik korelasi product moment dengan taraf signifikan 5%. Hasil analisa korelasi antara Kekuatan otot lengan (X1) dengan prestasi Renang (Y) di peroleh sebesar 0,012 dan pada taraf signifikan 5% sebesar 0,301 Hasil analisa korelasi antara kekuatan otot tungkai (X2) dengan prestasi Renang gaya kupu-kupu (Y) diperoleh sebesar 0,051dan pada taraf signifikan 5% sebesar 0,301. Sedangkan analisis korelasi bersama-sama antara kekuatan otot lengan (X1) = 0,012 pada taraf singnifikan 5% (0,301) dan kekuatan otot tungkai (X2) = 0,051dengan prestasi renang gaya kupu-kupu 50 Meter (Y) diperoleh sebesar (7,27) dan pada taraf signifikan 5% sebesar (0,301)