Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal TEDC

SUASANA LINGKUNGAN (ATMOSPHERE) TOKO TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA TOSERBA YOGYA PAMANUKAN SUBANG silvy sondari gadzali
Jurnal TEDC Vol 13 No 1 (2019): Jurnal TEDC
Publisher : UPPM Politeknik TEDC Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada Toserba Yogya Pamanukan yaitu salah satu usaha yang bergerak di bidang ritel. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh suasana lingkungan (atmosphere) toko terhadap keputusan pembelian konsumen pada Toserba Yogya Pamanukan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan verifikatif. Untuk mengetahui pengaruh suasana lingkungan (atmosphere) toko terhadap keputusan pembelian konsumen digunakan pengujian statistik. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat hubungan antara suasana lingkungan (atmosphere) toko dengan keputusan pembelian. Berdasarkan nilai t hitung tersebut, maka t hitung > t tabel sehingga Ho ditolak dan Hi diterima. Jadi dapat disimpulkan bahwa suasana lingkungan (atmosphere) toko berpengaruh atau pengaruhnya sedang dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen pada Toserba Yogya Pamanukan.
PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA DOSEN DI UNIVERSITAS SUBANG KABUPATEN SUBANG Silvy Sondari Gadzali
Jurnal TEDC Vol 12 No 3 (2018): Jurnal TEDC
Publisher : UPPM Politeknik TEDC Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (248.962 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui terkait pengembangan sumber daya manusia terhadap kinerja dosen di universitas subang. Metode Penelitian ini menggunakan metode deskritptif dan verifikatif. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 70 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode survey dan lokasi penelitian Universitas Subang Penelitian ini menggunakan metode Partial Least Square dibantu dengan perangkat lunak SmartPLS 2.2 serta perangkat lunak SPSS 2.3. Hasil penelitian menunjukkan variabel pengembangan sumber daya manusia berpengaruh positif terhadap kinerja dosen. Kata kunci: pengembangan sumber daya manusia, kinerja dosen