Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Basicedu

Pengembangan Alat Penilaian Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dengan Menggunakan Quizizz di Sekolah Menengah Pertama Ika Puspitasari; Aliyatul Ilmi Suryani; Shokhibul Arifin
Jurnal Basicedu Vol 7, No 1 (2023): February
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v7i1.4678

Abstract

Alat penilaian merupakan alat ukur untuk menilai dan sejauh mana siswa memahami materi yang disampaikan. Alat penilaian yang dikembangakan peneliti menggunakan aplikasi Quizizz. Tujuan pada penelitian ini untuk mengetahui kelayakan alat penilaian menggunakan aplikasi Quizizz dengan mengetahui validitas, reliabilitas butir soal, Uji tingkat kesukaran, dan Uji daya beda. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Research and Development (R&D) dengan menggunakan model pengembangan 4-D Thiagarajan yang dimodifikasi menjadi 3 tahapan. Penelitian diawali dengan pendefinisian (define), perancangan (design) dan pengembangan (develop). Instrumen divalidasi oleh validator sebelum diujicobakan kepada siswa. Instrumen soal penilaian divalidasi oleh ahli materi dengan hasil sebesar 83% (sangat layak), ahli media 77% (layak) dan ahli Bahasa sebesar 88% (sangat layak) sehinga alat penilaian dengan aplikasi Quizizz sangat layak digunakan. Validitas item soal menyatakan 21 butir soal valid dan 4 soal tidak valid. Reliabilitas instrumen penilaian dinyatakan reliabel dengan mendapatkan koefisien reliabel sebesar 0,926 dan termasuk dalam kategori sangat tinggi. Uji tingkat kesukaran 14 soal kategori mudah dan 11 soal kategori sedang, sedangkan uji daya beda 1 soal dalam kategori baik sekali, 15 soal kategori baik 3 soal kategori cukup, sebanyak 6 soal kategori jelek dan jelek sekali.
Pengembangan Alat Penilaian Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dengan Menggunakan Quizizz di Sekolah Menengah Pertama Ika Puspitasari; Aliyatul Ilmi Suryani; Shokhibul Arifin
Jurnal Basicedu Vol. 7 No. 1 (2023): February
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v7i1.4678

Abstract

Alat penilaian merupakan alat ukur untuk menilai dan sejauh mana siswa memahami materi yang disampaikan. Alat penilaian yang dikembangakan peneliti menggunakan aplikasi Quizizz. Tujuan pada penelitian ini untuk mengetahui kelayakan alat penilaian menggunakan aplikasi Quizizz dengan mengetahui validitas, reliabilitas butir soal, Uji tingkat kesukaran, dan Uji daya beda. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Research and Development (R&D) dengan menggunakan model pengembangan 4-D Thiagarajan yang dimodifikasi menjadi 3 tahapan. Penelitian diawali dengan pendefinisian (define), perancangan (design) dan pengembangan (develop). Instrumen divalidasi oleh validator sebelum diujicobakan kepada siswa. Instrumen soal penilaian divalidasi oleh ahli materi dengan hasil sebesar 83% (sangat layak), ahli media 77% (layak) dan ahli Bahasa sebesar 88% (sangat layak) sehinga alat penilaian dengan aplikasi Quizizz sangat layak digunakan. Validitas item soal menyatakan 21 butir soal valid dan 4 soal tidak valid. Reliabilitas instrumen penilaian dinyatakan reliabel dengan mendapatkan koefisien reliabel sebesar 0,926 dan termasuk dalam kategori sangat tinggi. Uji tingkat kesukaran 14 soal kategori mudah dan 11 soal kategori sedang, sedangkan uji daya beda 1 soal dalam kategori baik sekali, 15 soal kategori baik 3 soal kategori cukup, sebanyak 6 soal kategori jelek dan jelek sekali.