Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Civitas Ministerium: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

PEMASANGAN LAMPU PENERANGAN JALAN BERBASI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA (PLTS DI DUSUN GENTAN DESA PURWOSARI KECAMATAN TEGALREJO KABUPATEN MAGELANG Bagus Fatkhurrozi; Ibrahim Nawawi; Trisma Jaya Saputra
Civitas Ministerium Vol 3, No 01 (2019): Civitas Ministerium
Publisher : Civitas Ministerium

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengabdian Unggulan Universitas (PUU) ini bertujuan untuk menerapkan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di Dusun Gentan. Kegiatan pemasangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) meliputi pemesangan panel surya, rangkaian kendali sel surya, baterai kering sebagai penyimpan energi listrik, inverter sebagai pengubah daya dari DC 12V menjadi AC 220 Volt, rangkaian panel monitor yang terdiri dari pengukur tegangan dan arus. PLTS akan disambungkan ke lampu penerangan jalan. Panel surya yang sudah terpasang sebesar 100 Wp, dengan aki sebagai media penyimpan mempunyai kapasitas 80Ah. Sistem pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) dapat bekerja dengan baik dengan tegangan yang ditunjukkan sebesar 14,4 V. Lampu penerang jalan yang dipasang sebanyak 3 titik masing-masing memiliki daya sebesar 10W.