Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IDENTIFIKASI TINGKAT KEMAMPUAN BERFIKIR KREATIF SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKA MATERI SPLDV MENGGUNAKAN MULTIPLE SOLUTION TASK (MST) PADA KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH 7 CERME Titik Darmayanti
DIDAKTIKA Vol 22 No 1 (2015)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (343.505 KB)

Abstract

Lesson Study adalah memiliki arti penelitian mengenai balajar. Untuk meningkatkanprofesionalisme guru, dalam pengembangan juga bisa digunakan di perguruan tinggi untukmengamati aktivitas keseluruhan pengajaran baik oleh mahasiswa dan dosen. Lewis(2002) seorang dosen menginginkan meningkatkan pembelajaran, salah satu cara yangpaling logis adalah melakukan kolaborasi dengan dosen lain untuk merancang, mengamatidan melakukan refleksi terhadap pembelajaran yang telah dilakukan dan yang akandilakukan.Hasil Pembahasan pendekatan sibernatik kurang adanya berpikir secara sistematis, tahapdemi tahap baik dosen model dan mahasiswa dan kecendrungan berpikir divergenmenyebar ke beberapa target karena semua materi pengantar akuntansi (PA) dua salingterkait, hal inilah yang perlu di cermati membangun sistem informasi. Materi PA memilikiujung yaitu sistem informasi yang akan menjadi laporan keuangan. Laporan inilah yangakan menjadi rujukan dan informasi.