Alpon Satrianto
Univesitas Negeri Padang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KONDISI KESEHATAN MASYARAKAT TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI SUMATERA BARAT Syamsul Amar; Alpon Satrianto; Ariusni Ariusni
Jurnal Kesehatan Medika Saintika Vol 10, No 2 (2019): Desember 2019
Publisher : Stikes Syedza Saintika Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (640.987 KB) | DOI: 10.30633/jkms.v10i2.452

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh angka harapan hidup, gizi dan morbiditas terhadap pertumbuhan ekonomi Sumatera Barat. Bentuk data pada penelitian ini adalah data panel yang terdiri dari 19 kabupaten/kota di Sumatera Barat dari tahun 2013-2018. Teknik analisis data menggunakan Regresi Panel.Hasil penelitian menyimpulkan bahwa variabel angka harapan hidup dan gizi berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi Sumatera Barat.Sedangkan variabel morbiditas berpengaruh negatif signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi Sumatera Barat.Oleh karena itu, diharapkan kepada pemerintah untuk dapat memperhatikan kondisi kesehatan masyarakat karena terbukti bahwa kondisi kesehatan masyarakat berdampak terhadap naik turunnya pertumbuhan ekonomi Sumatera Barat