Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi)

IMPLEMENTASI AUGMENTED REALITY PADA PERMAINAN BATU-KERTAS-GUNTING DENGAN METODE N-GRAM BERBASIS MOBILE ANDROID Suwandy, Suwandy; Arifin, Zainal; Cahyadi, Dedy
Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi) Vol 2, No 2 (2017): Vol 2, No 2 (2017): Prosiding Seminar Nasional Ilmu Komputer dan Teknologi Infor
Publisher : Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (298.719 KB)

Abstract

Teknologi Augmented Reality merupakan sebuah teknologi visualisasi objek yang menggabungkan objekdunia virtual ke dalam tampilan dunia secara realtime. Implementasi teknologi Augmented Reality pada videogames bertujuan memberikan pengalaman berbeda kepada pengguna karena tampilan yang lebih interaktif.Vuforia SDK dan Unity3D sebagai aplikasi pendukung untuk mengembangkan aplikasi Augmented realitydengan dukungan ke berbagai perangkat mobile salah satunya berbasis android. N-Gram adalah metode yangdigunakan untuk memprediksi elemen berurutan yang selanjutnya akan muncul. Teknik N-Gram pada games iniditujukan sebagai action prediction, probabilitas karakter yang akan muncul kemudian berdasarkan urutankarakter yang sebelumnya telah dipilih. Pada penelitian ini telah dibangun aplikasi permainan Batu-Kertas-Gunting dengan prediksi NPC menggunakan metode N-Gram sebagai implementasi pemanfaatan teknologiAugmented Reality berbasis mobile Android.