This Author published in this journals
All Journal Jurnal Keperawatan
Badrul Zaman
STIKes Jabal Ghafur Sigli Aceh

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Gambaran skala nyeri pada anak post operasi mayor usia 3-5 tahun dengan menggunakan skala nyeri FLACC Miniharianti Miniharianti; Badrul Zaman
Jurnal Keperawatan Vol 19 No 2 (2021): Jurnal Keperawatan
Publisher : STIKES Insan Cendekia Medika Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35874/jkp.v19i2.916

Abstract

Pembedahan merupakan salah satu tindakan invasif yang sering dilakukan pada anak di rumah sakit. Salah satu keluhan yang sering dirasakan setelah post operasi mayor adalah nyeri. Perawat secara legal dan etik bertanggung jawab dalam menangani nyeri serta mengurangi penderitaan nyeri pada pasien. Pengkajian skala nyeri merupakan langkah dasar dalam menentukan tindakan selanjutnya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran skala nyeri pada anak post operasi mayor pada anak usia 3-5 tahun dengan menggunakan skala nyeri Face, Legs, Activity, Cry, and Consolability (FLACC). Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif sederhana. Sampel diambil dengan consecutive sampling. Jumlah sampel 30 anak usia prasekolah dengan post operasi mayor. Hasil penelitian didapatkan bahwa mayoritas responden berusia 3 tahun (46,7%). Sebagian besar responden memiliki jenis pembedahan gastrointestinal (67,7%), semua responden mendapatkan jenis analgesik paracetamol (100%), sebagian besar responden memiliki jenis kelamin laki-laki (60%), sebagain besar responden pernah mengalami operasi sebelumnya (80%). Sebagian besar responden memiliki tingkat skala nyeri 5 (40%). Penelitian ini diharapkan dapat menjadi data dasar bagi tenaga kesehatan khususnya perawat supaya dapat menerapkan skla ukur FLACC scale untuk mengkaji skala nyeri anak.