Nanang Agus Suyono
Fakultas Ekonomi UNSIQ wonosobo

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Analisis Pengaruh Ownership Structure, Ukuran Perusahaan dan Jenis Industri Terhadap Pengungkapan Modal Intelektual Nanang Agus Suyono
Journal of Economic, Management, Accounting and Technology (JEMATech) Vol 2 No 2 (2019): Agustus
Publisher : Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Sains Al-Qur'an (UNSIQ) Wonosobo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32500/jematech.v2i2.729

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari ownership structure, ukuran perusahaan dan jenis industri terhadap pengungkapan modal intelektual. Populasi dalam penelitian ini adalah laporan keuangan perusahaan yang melakukan IPO di Bursa Efek Indonesia periode 2011 sampai 2017. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 69 laporan keuangan perusahaan yang melakukan IPO di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan didapat melalui teknik pengambilan purposive sampling. Metode analisis yang digunakan adalah metode regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap pengungkapan modal intelektual. Sedangkan ownership structure (kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional dan kepemilikan asing) dan jenis industri tidak berpengaruh terhadap pengungkapan modal intelektual. Penelitian ini hanya terbatas pada perusahaan yang melakukan IPO di Bursa Efek Indonesia (BEI) saja, sehingga untuk peneliti selanjutnya disarankan untuk memperpanjang periode penelitian dan memperluas populasi penelitian. Serta menambah variabel penelitian yang mempengaruhi pengungkapan modal intelektual misalnya tingkat keuntungan perusahaan atau risiko
Antecendent Variable Penyerapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Pemerintah Kabupaten Wonosobo (Studi Empiris pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Pemerintah Kabupaten Wonosobo) Nanang Agus Suyono
Journal of Economic, Management, Accounting and Technology (JEMATech) Vol 3 No 1 (2020): Februari
Publisher : Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Sains Al-Qur'an (UNSIQ) Wonosobo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32500/jematech.v3i1.1083

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisisafaktor-faktor yangamemengaruhiapenyerapan AnggaranaPendapatan danaBelanja Daeraha(APBD) padaaPemerintahaKabupaten Wonosobo. Dataayang digunakanadalam penelitianaini adalahadata primeradan pengumpulanadata dilakukanasecara langsung denganamenggunakanakuesioner. Metodeapenelitian yangadigunakan adalahametode kuantitatifadengan analisisaregresiaberganda. Variabelaindependennya adalahaperencanaan anggarana(X1), pelaksanaanaanggarana(X2), pengadaan barangadan jasaa(X3), komitmenamanajemena(X4), lingkunganabirokrasia(X5), kompetensiasumberadaya manusiaa(X6) sedangkanavariabel dependenaadalah penyerapanaAnggaran Pendapatanadan BelanjaaDaerah (APBD). Hasil penelitian menunjukan bahwa Perencanaan anggaran, Pelaksanaan anggaran, Pengadaan barang dan jasa, Komitmen manajemen,Lingkungan birokrasi, Kompetensiasumber dayaamanusia berpengaruhapositif terhadapapenyerapan AnggaranaPendapatan danaBelanja Daeraha(APBD)aPemerintah KabupatenaWonosobo. Besarnyaapengaruh keenamavariabel tersebutaterhadap penyerapanaanggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) yang dapat dijelaskan oleh nilai koefisien determinasi adalah sebesar 96,3 %asedangkanasisanya 3,7%adipengaruhi olehafaktor lainadiluar penelitian.
Faktor Determinan Pemilihan Konservatisme Akuntansi Nanang Agus Suyono
Journal of Economic, Management, Accounting and Technology (JEMATech) Vol 4 No 1 (2021): Februari
Publisher : Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Sains Al-Qur'an (UNSIQ) Wonosobo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32500/jematech.v4i1.1653

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh dari rasio leverage, profitabilitas, intensitas modal, CEO gender, ukuran dewan komisaris dan kesempatan tumbuh terhadap Konservatisme Akuntansi. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 42 adalah Laporan Keuangan Perusahaan Manufaktur Tahun 2016 sampai 2018 yang terdapat di Bursa Efek Indonesia dan dokumen yang terdapat di Indonesia Stock Exchange berupa Annual Report dan Harga Penutup Saham tahun 2016 sampai 2018 yang didapat melalui teknik pengambilan purposive sampling dan dengan menggunakan teknik analisis linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa rasio leverage berpengaruh negatif terhadap Konservatisme Akuntansi. Profitabilitas berpengaruh negatif terhadap Konservatisme Akuntansi. Intensitas modal berpengaruh negatif terhadap Konservatisme Akuntansi. CEO gender berpengaruh positif terhadap Konservatisme Akuntansi.Ukuran dewan komisaris berpengaruh positif terhadap Konservatisme Akuntansi. Sedangkan kesempatan tumbuh tidak berpengaruh terhadap Konservatisme Akuntansi. Penelitian ini hanya terbatas pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia, sehingga untuk peneliti selanjutnya disarankan untuk memperluas populasi penelitian serta menambah variabel penelitian yang mempengaruhi Konservatisme Akuntansi.