Anita Wahyu Indrasti
Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Budi Luhur

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

DETERMINANTS OF CUSTOMER’S SPENDING WITH MOBILE PAYMENT AS INTERVENING VARIABLES: CONCEPTUAL PERSPECTIVES Berlian Karlina; Anita Wahyu Indrasti
Jurnal Ekonomika dan Manajemen Vol 9, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (604.918 KB) | DOI: 10.36080/jem.v9i2.1250

Abstract

The objective of this research is to develop specific factors that could influence customer’s spending with mobile payment as intervening variables to the conceptual perspectives. This paper examines the potential determinants to spending with conceptual perspectives: consumer features, business features, and technology features. Mobile transaction is the intervening variables that may affect the conceptual perspectives to spending. Survey questionnaires will be distributed to about 120 mobile payment users in DKI Jakarta using convenient sampling method. Data collected will be analyzed using regression technique to determine the significant levels of interactions between the dependent, intervening variables, and independent variables. The result of this study could help firms understand the consumer’s perspective to spend by using mobile payment as media of transaction. This could also be relevant for Indonesia to face Industry Revolution 4.0. This research would also provide useful data that could help the industry determine consumers’ mobile payment needs in the context of Indonesia. The empirical insights from this study would also be useful for theory building.
PERAN KOMISARIS INDEPENDEN, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN HUTANG SERTA UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP INTEGRITAS LAPORAN KEUANGAN Anita Wahyu Indrasti
Jurnal Ekonomika dan Manajemen Vol 9, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (784.593 KB) | DOI: 10.36080/jem.v9i2.1251

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Direksi Independen, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Hutang dan Ukuran Perusahaan baik secara individu maupun simultan terhadap integritas laporan keuangan. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari www.idx.co.id. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2018, dengan jumlah sampel 25 perusahaan. Teknik pemilihan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan SPSS versi 25.0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kepemilikan Institusional, Ukuran Perusahaan berpengaruh signifikan terhadap Integritas Laporan Keuangan, sedangkan Dewan Direktur Independen dan Kebijakan Hutang tidak berpengaruh terhadap Integritas Laporan Keuangan.