Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STRATEGI PENANGGULANGAN COVID-19 MELALUI MEDIA SOSIAL BAGI MASYARAKAT DI PEDESAAN Atiatul Quddus; Enur Janah; Hopipah Ainatul; Rizky Faisal M Hanafi; Ropiq Nurul Hayat; Tia Nuraeni; Yuliani Fitriyani
JURNAL ABDIMAS DOSMA (JAD) Vol. 1 No. 1 (2022): Januari
Publisher : IKATAN ALUMNI DOSEN MAGANG KEMENRISTEKDIKTI TAHUN ANGKATAN 2017

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1060.014 KB)

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk menyebarluaskan informasi tentang bahaya Virus Covid-19 dan cara pencegahannya di Desa Margahayu Kecamatan Leuwigoong Kabupaten Garut. Tahap persiapan yang dilakukan adalah pembuatan poster protokol kesehatan Covid-19, dan informasi kegiatan vaksinasi dengan menyebarkannya melalui media sosial WhatsApp, Instagram, dan Facebook, serta melakukan sosialisasi langsung dan pemasangan poster protokol kesehatan di setiap RW. Metode yang digunakan dalam pengabdian masyarakat ini adalah pendekatan kualitatif dengan pendekatan literatur dan empiris. Hasil pengabdian masyarakat menunjukkan bahwa salah satu upaya pencegahan penyebaran Covid-19 di Desa Margahayu adalah melalui kegiatan sosialisasi melalui media atau secara langsung untuk menambah pengetahuan, pemahaman, dan kesadaran dalam pencegahan penyebaran Covid-19.