Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Pelatihan Penulisan Buku Ajar dan Artikel Ilmiah Bagi Guru SMK Swasta Skylandsea YAPPSU Tanjung Morawa Joel Panjaitan; Arnold Pakpahan; Regina Sirait; Syofyan Anwar Syahputra; Pieter Leuvanggi Hutagalung; Marice Hotnauli Simbolon
KARYA UNGGUL - Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2021): Edisi Desember
Publisher : KARYA UNGGUL - Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (584.567 KB)

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan pemahaman kepada para Guru SMK Swasta Skylandsea YAPPSU Tanjung Morawa tentang penulisan Buku Ajar dan Artikel Ilmiah. Dari hasil kegiatan pengabdian ini diketahui bahwa tingkat pemahaman peserta semakin meningkat. Hal ini dilihat dari hasil kusioner yang diberikan sebelum dan sesudah kegiatan dilaksanakan diperoleh bahwa Pengetahuan tentang Buku Ajar mengalami peningkatan. Sebelum mengikuti kegiatan penyuluhan dan pelatihan nilai rata-rata adalah 40, namun setelah mengikuti kegiatan nilai rata-rata menjadi 80, maka persentase peningkatan sebesar 100%. Kegiatan ini memberikan dampak positif bagi seluruh peserta. Pengetahuan peserta tentang Artikel Ilmiah juga mengalami peningkatan. Sebelum mengikuti kegiatan penyuluhan dan pelatihan nilai rata-rata adalah 50, namun setelah mengikuti kegiatan nilai rata-rata menjadi 88, maka persentase peningkatan sebesar 76%. Pengetahuan tentang cara menentukan topik/judul Buku Ajar juga mengalami peningkatan. Sebelum mengikuti kegiatan penyuluhan dan pelatihan nilai rata-rata adalah 32, namun setelah mengikuti kegiatan nilai rata-rata menjadi 92, maka persentase peningkatan sebesar 187%. Pengetahuan tentang cara menentukan topik/judul Artikel Ilmiah mengalami peningkatan. Sebelum mengikuti kegiatan penyuluhan dan pelatihan nilai rata-rata adalah 35, namun setelah mengikuti kegiatan nilai rata-rata menjadi 86, maka persentase peningkatan sebesar 145%. Pengetahuan tentang penerbitan buku mengalami peningkatan. Sebelum mengikuti kegiatan penyuluhan dan pelatihan nilai rata-rata adalah 20, namun setelah mengikuti kegiatan nilai rata-rata menjadi 88, maka persentase peningkatan drastis sebesar 340%. Pengetahuan tentang penerbitan Artikel Ilmiah mengalami peningkatan. Sebelum mengikuti kegiatan penyuluhan dan pelatihan nilai rata-rata adalah 25, namun setelah mengikuti kegiatan nilai rata-rata menjadi 90, maka persentase peningkatan drastis sebesar 260%. Setelah pelaksanaan pelatihan dilakukan, terlihat peningkatan pengetahuan para guru secara signifikan. Oleh sebab itu, diharapkan para Guru SMK Swasta Skylandsea YAPPSU dapat memanfaatkan pengetahuan ini untuk dapat mengimplementasikan di sekolah.
Pelatihan Thermo Control Heater Bagi Teknisi Pabrik Thermo Forming Ayu Fitriani; Syofyan Anwar Syahputra; Joel Panjaitan; Arnold Pakpahan; Muhammad Fadlan Siregar; Regina Sirait; Muhcsin Harahap
KARYA UNGGUL - Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): Edisi Juni
Publisher : KARYA UNGGUL - Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perusahaan manufaktur plastik yang menggunakan mesin thermo-forming banyak berkembang dengan seiring jaman. Pabrik ini memproduksi bahan material plastik menjadi barang jadi berbentuk gelas cup plastik. Heater digunakan untuk proses pemanasan material plastik untuk dicetak menjadi berbentuk gelas. Proses pengontrolan heater sangat berpengaruh terhadap kualitas hasil produksi. Untuk mengontrol proses heater diperlukan Thermo Control dan Solid State Relay untuk control temperatur heater sesuai dengan yang diinginkan. Pemahaman tentang operasional dan perbaikan thermo control heater ini sangat penting bagi para teknisi yang bekerja diperusahaan tersebut. Atas dasar ini maka dilakukan pengabdian untuk pelatihan para teknisi pabrik.