Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH DESAIN KOMUNIKASI VISUAL AMIR TAMOREKA CENTER (ATC) TERHADAP CITRA POSITIF KANDIDAT PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2020 KABUPATEN BANGGAI Muhamad Ramdan; Suanti Tunggala; Ken Amasita Saadjad
KINESIK Vol. 9 No. 1 (2022): April
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tadulako

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22487/ejk.v9i1.369

Abstract

The purpose of the study is to find out whether the influence of visual communication design Amir Tamoreka Center (ATC) on the positive image of banggai regency election candidates with the research time carried out for three months. To collect data used questionnaires and observations. The population in this study is the people of North Luwuk District of Banggai Regency with a population of 10167 must be selected which is registered in the KPU data. The sample in the study using the Slovin formula, which is with a number of 99 must be selected according to the research object. Based on the results of research that the influence of visual communication design Amir Tamoreka Center (ATC) on the positive image of banggai regency election candidates is very good with a percentage of respondents' answers of 88.35%.
Strategi Komunikasi Bisnis Pada Eiger Store Dalam Meningkatkan Minat Beli Konsumen di Kelurahan Simpong Kecamatan Luwuk Selatan Nadia Mangendre; Falimu; Suanti Tunggala; Gisela Laugi Septiana
Jurnal Multidisiplin Madani Vol. 2 No. 9 (2022): September 2022
Publisher : PT FORMOSA CENDEKIA GLOBAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55927/mudima.v2i9.1110

Abstract

Salah satu tujuan komunikasi adalah untuk menyampaikan informasi tentang  produk dalam suatu perusahaan. Komunikasi bisnis adalah komunikasi yang digunakan dalam dunia bisnis dan terdiri dari berbagai  bentuk komunikasi linguistik dan nonverbal untuk mencapai  tujuan tertentu sesuai dengan kepentingan bisnis. Komunikasi bisnis yang baik akan menyelesaikan atau bahkan menghilangkan hambatan dan masalah  dengan baik untuk meningkatkan citra Eigerstore dalam masyarakat. tujuan penelitian yaitu bagaimana strategi komunikasi bisnis Eigerstore dalam meningkatkan niat beli konsumen. Untuk memperoleh data yang diperlukan sebagai dasar penelitian, penulis mengumpulkan data lapangan menggunakan teknik penelitian diantaranya observasi, kuisioner dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan mengklasifikasikan data ke dalam pola, kategori, dan deskriptor dasar untuk menemukan tema dan membuat hipotesis. Skala Likert digunakan untuk mengubah variabel metrik menjadi indikator variabel. Metrik tersebut kemudian digunakan sebagai tolak ukur untuk menyusun item berupa tanggapan untuk setiap item perangkat pada skala Likert. Berdasarkan hasil penelitian bahwa strategi komunikasi bisnis di Eiger store sangat baik dengan presentase 82,09%. Dari ketentuan di atas, dapat disimpulkan bahwa strategi komunikasi bisnis Eiger store sangat baik, mengingat minat beli konsumen yang terus meningkat