Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Educational Norms and Values in the Tradition of Dumia um Banua in North Minahasa Mayske Rinny Liando; Grace Shirley Luntungan; Gerry Kadamehang; Viktory Nicodemus Joufree Rotty; Chika Dwi Putri Ansik
AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan Vol 14, No 3 (2022): AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan
Publisher : STAI Hubbulwathan Duri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (370.42 KB) | DOI: 10.35445/alishlah.v14i3.1415

Abstract

Tradition is part of people's lives, because various activities are carried out according to traditions that have been passed from generation to generation. Likewise with the Dumia um Banua tradition which is an ancestral cultural heritage that has an important role in people's lives in Laikit Village. This study aims to describe the Dumia um Banua process, as well as the educational norms and values contained in the Dumia um Banua tradition in Laikit Village, Dimembe District, North Minahasa Regency. The method used is descriptive qualitative method. The results showed that the Dumia um Banua tradition took the form of a traditional ceremony as a form of thanksgiving and entertainment that contained religious, moral, and social educational values. Cultural assets that must be preserved and maintained.
ANALISIS MODEL PEMBELAJARAN DAN PENERAPAN PENDIDIKAN KARAKTER DI SD NEGERI 1 MANADO Mayske R. Liando; Gerry Kadamehang
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP) Vol. 6 No. 4 (2023): Volume 6 No 4 Tahun 2023
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v6i4.20203

Abstract

Model pembelajaran di sekolah menciptakan pemahaman peserta didik untuk dapat mempermudah dalam menyerap materi yang disajikan oleh guru. Tujuan penelitian ini memberikan kemudahan kepada guru dan peserta didik agar dapat menerapkan model pembelajaran yang sesuai pada saat proses pembelajaran berlangsung. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif yang berbentuk kalimat. Hasil yang didapatkan ada empat model pembelajaran yaitu: model pembelajaran inquiry, model pembelajaran discovery, model pembelajaran berbasis proyek, dan model pembelajaran berbasis masalah. Analisis model pembelajaran ini mempermudah guru dalam penerapan pendidikan karakter terhadap peserta didik di sekolah.