Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Kelimpahan Bibit Lobster di Teluk Bumbang Kabupaten Lombok Tengah Paryono Paryono; Edwin Jefri; Baiq Hilda Astriana; Ibadur Rahman; Chandrika Eka Larasati; S. S. Sukoraharjo
Jurnal Kelautan Nasional Vol 17, No 2 (2022): AGUSTUS
Publisher : Pusat Riset Kelautan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (389.892 KB) | DOI: 10.15578/jkn.v17i2.10634

Abstract

Kebijakan pemerintah membuka ekspor bibit lobster tahun 2020 disambut gembira nelayan Lombok tengah, karena mereka bisa menangkap bibit lobster kembali. Upaya mengendalikan stok bibit lobster di alam agar berkelanjutan perlu data kelimpahan bibit lobster. Penelitian ini bertujuan mengetahui kelimpahan bibit lobster di Teluk Bumbang Kabupaten Lombok Tengah. Periode penelitian mulai September 2020 hingga Februari 2021.  Titik sampling di 3 lokasi yaitu  bagian dalam,  bagian tengah dan bagian luar dari teluk Bumbang. Penangkapan bibit lobster menggunakan alat tangkap tradisional yaitu pocong. Jenis bibit lobster yang tertangkap yaitu lobster mutiara (Panulirus ornatus) dan lobster pasir (P. Homarus).  Hasil tangkapan bibit lobster paling banyak pada bagian tengah Teluk Bumbang. Tingginya kelimpahan bibit lobster di bagian tengah teluk disebabkan oleh ombak kecil, perairan relative lebih dalam, serta tidak banyak aktivitas nelayan. Terdapat fluktuasi hasil tangkapan bibit lobster pada setiap periode penangkapan. Hal ini dipengaruhi oleh tinggi rendahnya pasang surut dan suhu perairan. Pengaruh pasang surut terhadap kelimpahan bibit lobster lebih dipenagruhi efek pasang surut berupa arus dan gelombang. Suhu perairan berubah dari dingin di awal penelitian menjadi lebih hangat di akhir penelitian. Pada saat suhu berubah dari dingin ke panas (hangat) terjadi peningkatan kelimpahan bibit lobster yang signifikan.
Understanding Enabling Factors for Community-Led Coral Reef Health Monitoring and Early Warning System through Participatory Action Research Eni Hidayati; Mahardika Rizqi Himawan; Edwin Jefri
JURNAL SAINS TEKNOLOGI & LINGKUNGAN Vol. 9 No. 4 (2023): JURNAL SAINS TEKNOLOGI & LINGKUNGAN
Publisher : LPPM Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jstl.v9i4.560

Abstract

Coral reefs are under pressure from climate change and various factors, putting them at risk of a decline in resilience. This heightened vulnerability increases the likelihood of reaching a tipping point with the next shock or stressor. Identifying early warning indicators for tipping points is crucial for proactive coral reef management. Therefore, this study aims to comprehend the coral reef health parameters considered important and feasible for collection by local stakeholders, as well as identify factors facilitating the implementation of a community-based monitoring and early warning system in a fishers-dominated community. The approach used was Participatory Action Research. The results reveal twelve priority parameters deemed necessary by the local community and feasible for collection by local stakeholders, including the local community, university, and non-governmental organization. The identified parameters are: coral bleaching, visibility, temperature, pH, dissolved oxygen, salinity, current, coral percent cover, fish community, macroalgal canopy cover and composition, benthic composition, and plankton. Interpretive structural model and MICMAC analysis show nine enabling factors supporting the development of a community-led coral reef health monitoring and early warning system. These factors include team motivation, training and team capacity, connection with government, connection with university, facilitation by NGOs, supporting regulations, operational funds, access to equipment, and operation and maintenance of equipment. Team motivation stands out as the most influential factor, with strong driving power and dependence, making it crucial to manage as actions on it will have ripple effects on other factors.