Nur Resky J
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STUDI BAKTERI ESCHERICHIA COLI DENGAN METODE MPN COLIFORM PADA KERANG LAUT DI DESA PA'LALAKKANG, KECAMATAN GALESONG, KAB.TAKALAR Muhammad Ikbal Arif; Nur Resky J
Sulolipu: Media Komunikasi Sivitas Akademika dan Masyarakat Vol 22, No 1 (2022): Jurnal Sulolipu: Media Komunikasi Sivitas Akademika dan Masyarakat
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32382/sulolipu.v22i1.2714

Abstract

Keberadaan bakteri E.coli dalam makanan dan minuman dianggap mempunyai korelasi  dengan di temukannya bibit penyakit (patogen) dikatakan pathogen apabila keberadaan bakteri E.coli pada tubuh manusia dan hewan jumlah nya meningakat. Bakteri ini menghasilkan enterotoksin yang dapat menyebabkan diare, infeksi pada saluran kencing, pneumonia meningitis, dan infeksi gastrointestinal. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui kandungan E.coli dengan metode MPN Coliform pada jenis kerang dara dan kerang kepah serta untuk mengetahui penyakit yang di derita saat mengkomsumsi kerang laut. Hasil penelitian ini menunjukkan pada Kerang dara 1 (KD-1) yaitu negatif mengandung E.coli. Kerang dara 2 (KD-2) yaitu negatif mengandung E.coli .Kerang dara 3 (KD-3)  yaitu positif mengandung E.coli. Kerang kepah 1 (KP-1)  negatif mengandung E.coli. Kerang kepah 2 (KP-2) negatif mengandung E.coli. Kerang kepah 3 (KP-3) negatif mengandung E.coli. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan oleh peneliti dapat disimpulkan bahwa kerang darah pada lokasi jarak 10 m dari bibir pantai yaitu  kerang dara positif mengandung E.coli. oleh sebab itu, perlu  berhati – hati saat mengkonsumsi makanan laut karena bisa menyebabkan berbagai penyakit yang muncul pada tubuh manusia. Kata Kunci : MPN Coliform, E.coli, Kerang Dara, Kerang Kepah, Pesisir