Arienda Gitty Ramadani
Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS INDONESIA

Pengaruh Financial Literacy, Financial Behavior dan Financial Experience Terhadap Keputusan Investasi Generasi Milenial di Batam Naelati Tubastuvi; Arienda Gitty Ramadani; Erny Rachmawati; Ika Yustina Rahmawati
JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS INDONESIA Vol 8, No 1 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (189.206 KB) | DOI: 10.32528/jmbi.v8i1.6464

Abstract

Di tengah tekanan ekonomi akibat pandemi COVID-19, ketertarikan individu untuk berinvestasi semakin meningkat dari waktu ke waktu karena investasi tidak lagi dianggap sulit untuk dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Financial Literacy, Financial Behavior dan Financial Experience terhadap Keputusan Investasi Generasi Milenial di Batam secara parsial. Sampel yang digunakan pada penelitian ini berjumlah 80 sampel. Metode penelitian menggunakan metode asosiatif dan kuantitatif dengan teknik analisis data regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjuukan bahwa secara parsial variabel Financial Literacy, Financial Behavior dan Financial Experience berpengaruh positif terhadap Keputusan Investasi. Besar pengaruh variabel Financial Literacy, Financial Behavior dan Financial Experience terhadap variebel Keputusan Investasi adalah 71,5% dan sisanya sebesar 28,5% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti pada penelitian ini.