Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Dampak Game Online Handphone Terhadap Perkembangan Sosial Anak Usia 5-6 Tahun Vony Handila Handila
Jurnal Kajian Anak (J-Sanak) Vol 3 No 02 (2022): Jurnal Kajian Anak (J-Sanak)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/j-sanak.v3i02.1266

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan dampak game online handphone terhadap perkembangan sosial anak usia 5-6 tahun di Desa Padang Lebar Kecamatan Pino Kabupaten Bengkulu Selatan. Adapun rumusan masalah penelitian ini adalah: bagaimana dampak Game online Handphone terhadap perkembangan sosial Anak usia 5-6 tahun di Desa Padang Lebar Kecamatan Pino Kabupaten Bengkulu Selatan? Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, maka dapat penulis simpulkan bahwa dampak Game online Handphone Terhadap Perkembangan Sosial Anak usia 5-6 tahun di Desa Padang Lebar Kecamatan Pino Kabupaten Bengkulu Selatan