Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELATIHAN TEKNOLOGI LIMBAH CANGKANG TELUR PADA KUAT TEKAN BETON Agus Febri Anto
JURNAL PENGABDIAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA Vol 1 No 2 (2020): Jurnal Pengabdian Teknologi Tepat Guna
Publisher : Universitas Sahid Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (309.555 KB) | DOI: 10.47942/jpttg.v1i2.708

Abstract

Beton adalah campuran dari semen portland, air, kerikil, pasir dan dengan atau tidak bahan tambah lain guna mendukung beton. Limbah cangkang telur yang dianggap banyak orang sebagai sampah tidak berguna, kini dapat dimanfaatkan dalam pembuatan beton. Bertujuan dapat mengetahui pengaruh limbah cangkang telur pada kuat tekan beton serta dapat menganalisa mengetahui kekuatan tekan beton dengan bahan tambah limbah cangkang telur sebesar 0%, 5%, 10%. Penelitian dilakukan dengan benda uji yang menggunakan silinder berdiameter 15 cm dan tinggi 30 cm. .Menunjukan bahwa penambahan derbuk cangkang telur di usia 14 hari mengalami penurunan kuat tekan yakni prosentase 5% serbuk cangkang telur sebesar 16,7 Mpa , prosentase serbuk cangkang telur 10 % sebesar 18,56 Mpa. Pada kuat tekan beton di umur 28 hari kuat tekan prosentase 10% sama hasilnya dengan beton normal yakni sebesar 24,1 Mpa begitu juga dengan umur 28 + 7 hari prosentase 10 % serbuk cangkang telur kuat tekannya sama dengan beton normal dan merupakan hasil kuat tekan terbesar dengan penambahan serbuk cangkang telur yaitu sebesar 25,1 Mpa. Maka kesimpulanya punggunaan Serbuk Cangkang Telur 10% sebagai bahan tambah terhadap berat semen dapat setara dengan beton normal