M. Effendy Dwi Y
Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMBUATAN PUPUK KOMPOS DENGAN KOMPOSTER DALAM PEMANFAATAN SAMPAH SERTA PENGAPLIKASIAN TEKNIK TANAM VERTIKULTUR DI DESA MUNENG Taufikurrahman Taufikurrahman; Akira Putra Ardiansyah; Deffany Riono Putri; Ellinda Febrianty; Poppy Avianti; M. Effendy Dwi Y
KARYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 No 2 (2022): KARYA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : FKIP Universitas Samawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Teknologi Tepat Guna merupakan teknologi tepat sasaran yang diterapkan pada suatu tempat untuk mengatasi permasalahan yang ada. Salah satu TTG yaitu berupa kompos. Kompos adalah pupuk organik yang merupakan hasil penguraian bahan organik oleh mikroorganisme aktif. Desa Muneng, Kecamatan Sumberasih, Kabupaten Probolinggo merupakan salah satu desa yang menghasilkan sampah organik. Terlihat potensi desa munneg cocok untuk diperkenalkan pupuk kompos sebagai bahan organik di sawah petani. Bukan hanya itu, selain untuk para petani, maka pupuk kompos sangat cocok untuk para masyarakat yang ingin berkebun namun tidak memiliki lahan yang luas, salah satunya yaitu menanam secara teknik vertikultur.