Noor Halida Yanti
STKIP ISLAM SABILAL MUHTADIN

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

POLA ASUH ORANG TUA DALAM MEMBENTUK KARAKTER MANDIRI ANAK DIMASA BELAJAR DARI RUMAH (BDR) Noor Halida Yanti
E-CHIEF Journal Vol 1, No 1 (2021)
Publisher : Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PG PAUD) Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (123.991 KB) | DOI: 10.20527/e-chief.v1i1.3212

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pola asuh orang tua membentuk karakter mandiri anak dimasa belajar dari rumah pada Anak Usia Dini. Subjek penelitian adalah orang tua dari anak kelompok B di PAUD Terpadu At-Tibyan Banjarmasin. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan jenis naturalistic inquiry (ingkuri alamiah) yang merupakan metode langsung untuk mendapatkan aktivitas yang terjadi secara alamiah di lapangan. Teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara serta dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola asuh Authoritarian atau demokratis yang paling baik digunakan dalam membentuk karakter mandiri anak dimasa BDR walaupun pada aplikasinya dilapangan orang tua masih ada yang menggunakan pola asuh Authoritative dan permisif sehingga dapat menghambat pembentukan karakter anak usia dini dimasa BDR. Disarankan agar kegiatan BDR berjalan sesuai kurikulum sehingga dapat membentuk karakter anak diperlukan adanya komunikasi aktif dari kedua belah pihak dan pemahaman orang tua tentang pembelajaran anak usia dini.Kata Kunci: Pola Asuh, karakter mandiri, BDR AbstractThis study aims to determine parenting styles in forming the independent character of children in the learning period from home (BDR) in early childhood, while the research subjects are parents whose children attend PAUD Terpadu At-Tibyan Banjarmasin. Using qualitative research methods with the type of naturalistic inquiry (natural ingkuri). Research data collection techniques are observation, interviews, and documentation. The results showed that authoritarian or democratic parenting is best used in shaping children's independent character during BDR, although in its application in the field of parents, there are still those who use authoritative and permissive parenting styles so that it can inhibit the formation of early childhood character during BDR.Keywords: Parenting, independent character, BDR