Anggi Erviqa
STIE Hidayatullah, Depok, Jawa Barat, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Penerapan Target Costing Sebagai Sistem Pengendalian Biaya Produksi Tangki Air Fiber : (Studi Kasus Pada UD Karya Bersama Fiberglass di Cibinong Kabupaten Bogor) Anggi Erviqa; Yulianta Yulianta; Parmuji Parmuji; Ridwan Fahrozi
Jurnal Neraca Peradaban Vol. 2 No. 2 (2022): Jurnal Neraca Peradaban
Publisher : Prodi Akuntansi STIE Hidayatullah Depok

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55182/jnp.v2i2.174

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui klasifikasi biaya produksi Tangki Air pada UD KBS, untuk menganalisa pendekatan target costing agar dapat meningkatkan efisiensi biaya produksi Tangki Air dan untuk membandingkan antara biaya standar dan target costing. Dari hasil analisis mengenai perhitungan standar biaya produksi dalam memproduksi Tangki Air, terlihat bahwa standar biaya produksi untuk Tangki Air dengan ukuran 500Lt sebesar Rp 1.529.910. Berdasarkan hasil analisis perbandingan penerapan target costing dengan standar biaya produksi perusahaan mengenai pelaksanaan target costing jauh lebih efisien, dimana dengan penerapan target costing, dengan harga produksi sebagai berikut: Biaya produksi Tangki Air dengan ukuran 500Lt sebesar Rp. 1.400.000.