Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS PEMILIHAN SISWA TELADAN DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) & ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) BERBASIS WEB PADA SDN 11 BAAMANG TENGAH Azhar Firdaus; Lukman Bachtiar
JUTEKIN (Jurnal Teknik Informatika) Vol 9, No 2 (2021): JUTEKIN
Publisher : LPPM STMIK DCI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51530/jutekin.v9i2.519

Abstract

Kecedasan buatan merupakan bidang ilmu komputer (computer science) yang khusus ditujukan untuk membuat perangkat lunak dan perangkat keras yang sepenuhnya bisa menirukan beberapa fungsi otak manusia. Kecerdasan buatan harus didasarkan pada prinsip-prinsip teorikal seperti : struktur data,algoritma dan teknik – teknik bahasa pemrograman. SDN 11 Baamang Tengah merupakan sekolah dasar negeri  yang berstandar nasional yang terletak di Sampit, Kotawaringin Timur.  Jumlah siswa sebanyak 300 anak, yang terbagi menjadi 11 kelas. Program yang diterapkan adalah pemilihan siswa teladan. Siswa teladan merupakan siswa berprestasi dan aktif dalam mengikuti kegiatan. Permasalahan pada objek penelitian ini adalah setiap tahun pihak sekolah memilih murid dari kelas 4,5,6 untuk menjadi siswa teladan, dan selama ini sekolah hanya menggunakan 1 kriteria yaitu nilai akademik untuk pemilihan siswa teladan. Dengan hanya 1 kriteria saja maka hasil pemilihan siswa teladan kurang valid karena ada beberapa aspek yang perlu dipertimbangkan, seperti kegiatan ektrakulikuler dan juga keterampilan dari setiap siswa. Solusi dari permasalahan di atas adalah dengan adanya sistem ini maka pemilihan siswa teladan bisa diketahui dengan dilakukan perhitungan oleh metode Simple additive weighting (SAW) dan metode Analitycal Hierarchy Process (AHP) maka hasil dari penelitian ini didapatkan pemilihan siswa teladan dengan menggunakan metode AHP dan SAW.
Penentuan Karyawan Terbaik Home Industry Ramayana Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) Rina Nuryana; Azhar Firdaus; Ahmad Faisal
Journal of Innovation Information Technology and Application (JINITA) Vol 1 No 1 (2019): JINITA, December 2019
Publisher : Politeknik Negeri Cilacap

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (475.668 KB) | DOI: 10.35970/jinita.v1i1.83

Abstract

Employees in the company are the main resources required to be able to provide the best service and optimal performance. The selection of the best employees in a company is very important because it will determine the company's progress in the future. A home industry in East Kotawaringin Regency has 3 permanent employees. This Ramayana cracker business owner wants to know the best performance of his 3 employees, one of the effective ways in selecting employees is by implementing a decision support system and by using the Analytical Hierarchy Process (AHP) method, we make this research to help business owners to their problem is solved. This study aims to complete practical decision making and have alternative choices for decision-makers, in order to choose the best employees in their home industry. The results of this study are aimed at home industry business owners in order to find out the best employees in this Ramayana home industry business.