Muhammad Imron
Direktorat Jenderal Anggaran

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH REVIU RKA-K/L OLEH APIP TERHADAP EFISIENSI ALOKASI ANGGARAN KEMENTERIAN AGAMA Edy Effendi; Muhammad Imron
Jurnal Anggaran dan Keuangan Negara Indonesia (AKURASI) Vol 1 No 1 (2019): Jurnal Anggaran dan Keuangan Negara Indonesia (AKURASI)
Publisher : Direktorat Jenderal Anggaran Kementerian, Keuangan Republik Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1355.54 KB) | DOI: 10.33827/akurasi2019.vol1.iss1.art48

Abstract

Research on the role of the APIP review of the Ministry/agency Work Plan and Budget document to determine the impact on the efficiency of ministry/agency spending (case study at the Ministry of Religion). The method used in this study uses simple linear regression with dummy. The use of linear regression is used to examine the relationship between independent variables (certain types of expenditure) and dependent variables (total expenditure). Whereas, dummy is used to find out before and after the APIP review is done. Throughout the author's search, this research has never been done. Based on the results of linear regression obtained, the APIP review significantly had a positive effect on official travel expenditure and honorarium but did not significantly affect building spending and equipment. Abstrak Penelitian atas peran reviu APIP atas dokumen Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga untuk mengetahui dampaknya terhadap efisiensi belanja kementerian/lembaga (studi kasus pada Kementerian Agama). Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan regresi linier sederhana dengan dummy. Penggunaan regresi liner digunakan untuk meneliti hubungan antara variable independen (jenis belanja tertentu) dan variable dependen (total belanja). Sedangkan, dummy digunakan untuk mengetahui sebelum dan setelah reviu APIP dilakukan. Sepanjang penelusuran penulis, penelitian ini belum pernah dilakukan. Berdasarkan hasil regresi linier diperoleh, reviu APIP signifikan berpengaruh positif terhadap belanja perjalanan dinas dan honorarium tetapi tidak signifikan berbengaruh terhadap belanja gedung dan alat.