Devi Indah Sari
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) BIMA

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA(SDM) DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PERANGKAT DESA LEU KABUPATEN BIMA Devi Indah Sari; Wulandari Wulandari
Jurnal Ilmiah Manajemen, Bisnis dan Kewirausahaan Vol. 2 No. 2 (2022): Juni : Jurnal Ilmiah Manajemen, Bisnis dan Kewirausahaan
Publisher : Barenlitbangda Kabupaten Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jurimbik.v2i2.144

Abstract

Kualitas sumber daya manusia yang baik penting dimiliki oleh setiap organisasi agar pekerjaan yang telah di rencanakan bisa terpenuhi atau tercapai dengan baik. Kualitas sumber daya manusia dan budaya organisasi yang selalu berorientasi pada jasa pelayanan yang berkualitas sebagai usaha untuk memenuhi kebutuhan dan harapan masyarakat. Tujuan dari penilitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh sumber daya manusia dan budaya organisasi terhadap kualitas pelayanan perangkat desa leu kabupaten bima. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 41 orang dengan menggunakan tekhnik pengambilan sampel jenuh yaitu seluruh pegawai di kantor desa leu dijadikan sampel dalam penelitian ini. Berdasarkan hasil analisis data dapat diketahui bahwa sumber daya manusia dan budaya organisasi terdapat pengaruh secara bersama-sama terhadap kualitas pelayanan perangkat desa Leu Kabupaten Bima.