Kencanawati Indah
Dosen Jurusan Tarbiyah STAIN Kerinci

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PANDANGAN ISLAM TERHADAP PENENTUAN AKHLAK MANUSIA MENURUT NASH Kencanawati Indah
Al-Qisthu: Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Hukum Vol. 14 No. 1 (2016)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Kerinci

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Manusia dalam pandangan Islam adalah makhluk alamiah yang terdiri dari segenggam tanah dan tiupan ruh dari Allah. Manusia juga diciptakan Allah swt yang paling baik dan sempurna kejadiannya, baik jasmaninya maupun rohaninya. Keunggulan manusia dari makhluk Tuhan yang lain, baik hewan maupun malaikat adalah terletak pada moral dan budi pekertinya. Ada beberapa contoh akhlak yang baik yaitu: bersopan santun kepada ibu-bapaknya, keluarga dan sesama manusia, berlaku benar, jujur dan ikhlas, serta hemat, cermat dan pemurah. Sedangkan contoh akhlak yang buruk adalah: perbuatan yang menuruti hawa nafsu, takabur dan sombong, riya’ serta rasa dengki (hasad).