Andi Novrianto
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Model Pembelajaran Example non Example Terhadap Gaya Belajar Visual dan Hasil Belajar Sejarah Andi Novrianto; Ali Imron; Wakidi Wakidi
PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah) Vol 5, No 3 (2017): PESAGI (Jurnal Pendidikan dan Penelitian Sejarah)
Publisher : FKIP UNIVERSITAS LAMPUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (563.847 KB)

Abstract

The purpose of this research are to know the influence of example non example teaching model towards visual learning style and history learning outcomes class XI IPS SMAN 1 Seputih Agung in Academic Year 2015/2016. The population of this research was students of XI social class at Senior High School 1 Seputih Agung The Academic Year 2015/2016 and the sample of the research was students of XI IPS 3. Method which used in this research is experimental method with one group pretest posttest design. The data analysis technique was used by product moment correlation test and uji t. The result r=0,8 showed that there is a positive correlation and the result of correlation significance is 8,473, so the level of significance is very strong. The conclusion revealed that there is apositive effect and significance between learning model Example non Example toward visual learning style and history learning outcomes. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh antara model pembelajaran Example non Example terhadap gaya belajar visual dan hasil belajar sejarah siswa kelas XI IPS di SMA Negeri 1 Seputih Agung Tahun Ajaran 2015/2016. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS SMA Negeri 1 Seputih Agung dan sampel dalam penelitian ini adalah siswa Kelas XI IPS 3. Metode penelitian yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen tipe One Group Pretest-Posttest Design. Analisis data yang digunakan adalah uji korelasi Product Moment dan uji t. Hasilnya r = 0,8 menunjukan ada korelasi positif dan kebeartian korelasi hasilnya thitung 8,473 maka taraf signifikansinya adalah sangat kuat. Kesimpulannya bahwa ada pengaruh yang positif dan signifikan antara model pembelajaran Example non Example terhadap gaya belajar visual dan hasil belajar sejarah.Kata kunci : example non example, gaya belajar visual, hasil belajar