Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

AKURASI OXYGEN SATURATION (SpO2) SEBAGAI PREDIKTOR MORTALITY PADA KLIEN CEDERA KEPALA Ristanto, Riki; Zakaria, Amin
Jurnal Kesehatan Mesencephalon Vol 4, No 2 (2018): Jurnal Kesehatan Mesencephalon - Oktober 2018
Publisher : Jurnal Kesehatan Mesencephalon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (194.345 KB)

Abstract

Cerebral hypoxia is secondary injury which affects the mortality of clients with Trauma Brain Injury (TBI). One component of respiration that can be used to monitor the occurrence of cerebral hypoxia is oxygen saturation (SpO2). The purpose of this study was to analyze the accuracy of oxygen saturation as a predictor of mortality in head injury clients. This study is an analytic observational with retrospective cohort design. The population is all head injury medical records from January to December 2017 at the hospital. dr. Iskak Tulungagung. A total of 150 samples were selected according to inclusion and exclusion criteria. The dependent variable in this study was the mortality of the head injury client in seven days of treatment and the independent variable was the value of SpO2 in the ED triage data in the clients medical record. The results of the Mann-Whitney test analysis showed that the SpO2 variable had a significant relationship with the mortality of the head injury client (p value = 0.000). Logistic regression test shows that the SpO2 has sensitivity = 0.907 (90.7%), specificity = 0.881 (88.1%), Positive Predictive Value (PPV) = 0.951 (95.1%), and Negative Predictive Value (NPV) = 0.787 (78.7%) with predictive accuracy capability = 90%. Oxygen Saturation is an accurate predictor (90% accuracy) of the mortality of the head injury client.Keywords: Mortality, Client Head Injury, Accuracy, Oxygen Saturation.
Penurunan Nyeri dengan Pemberian William Flexion Exercise pada Pasien Low Back Pain Myogenik di RSUD Mardi Waluyo Kota Blitar Ida Maysaroh; Wiek Israwan; Amin Zakaria; Fransisca Xaveria Hargiani
Jurnal Penelitian Kesehatan SUARA FORIKES Vol 12 (2021): Nomor Khusus November 2021
Publisher : FORIKES

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33846/sf.v12i0.1863

Abstract

Myogenic low back pain occurs around the lower back due to musculoskeletal problems. However, there was no neurological disorder from the twelfth thoracic vertebra to the hip. William Flexion Exercise to reduce instability of the abdominal and lower back muscles. Therefore, this study aims to determine whether William Flexion Exercise can reduce pain values in Myogenic Low Back Pain patients. This research was conducted from September to October 2021, with 8 meetings. This research method was Quasi Experiment with one group pre and post test design. The number of samples used were 30 respondents who met the criteria and were selected by consecutive sampling. Measurement of pain value used the Numerical Rating Scale (NRS) before and after the William Flexion Exercise intervention. Data processing and data analysis used SPSS. The results of the hypothesis used the Wilcoxon Rank Test and the results obtained that there was a significant decrease in the value of pre and post tests after the William Flexion Exercise intervention was carried out of 4.5, with a p value of 0.001 < 0.005 so that the hypothesis was accepted. So there was a difference in the value of pain in the pre test and post test so that there was an effect of giving William Flexion Exercise for 8 times the intervention to reduce pain in Myogenic Low Back Pain patients in Mardi Waluyo Hospital, Blitar City.Keywords: low back pain myogenic; william flexion; pain reductionABSTRAKMyogenik Low back Pain terjadi di sekitar punggung bawah yang dikarenakan adanya masalah muskuloskletal. Akan tetapi tidak ada gangguan neurologis mulai dari vertebra toraks ke dua belas sampai pinggul. William Flexion Exercise untuk mengurangi ketidakstabilan otot perut dan punggung bawah. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui William Flexion Exercise dapat menurunkan nilai nyeri pada pasien Low Back pain Myogenik. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September sampai dengan Oktober 2021, dengan 8 kali pertemuan. Metode penelitian ini Quasi Eksperimen dengan rancangan one group pre and post test design. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 30 responden yang memenuhi kriteria dan dipilih secara concecutive sampling. Pengukuran nilai nyeri menggunakan Numerical Rating Scale (NRS) sebelum dan sesudah dilakukan intervensi William Flexion Exercise. Pengolahan data dan analisis data menggunakan SPSS. Hasil hipotesis menggunakan Wilcoxon Rank Test dan diperoleh hasil adanya penurunan nilai yang signifikan pre dan post test sesudah dilakukan 8 kali intervensi William Flexion Exercise sebesar 4,5, dengan nilai p 0,001 < 0,005 sehingga hipotesa diterima. Maka terdapat perbedaan nilai nyeri pada pre test dan post test sehingga terdapat pengaruh pemberian William Flexion Exercise selama 8 kali intervensi terhadap penurunan nyeri pada pasien Low Back Pain Myogenik di RSUD. Mardi Waluyo Kota Blitar.Kata kunci: low back pain myogenik; william flexion exercise; penurunan nyeri
AKURASI OXYGEN SATURATION (SpO2) SEBAGAI PREDIKTOR MORTALITY PADA KLIEN CEDERA KEPALA Riki Ristanto; Amin Zakaria
Jurnal Kesehatan Mesencephalon Vol 4, No 2 (2018): Jurnal Kesehatan Mesencephalon - Oktober 2018
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kepanjen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (194.345 KB) | DOI: 10.36053/mesencephalon.v4i2.87

Abstract

Cerebral hypoxia is secondary injury which affects the mortality of clients with Trauma Brain Injury (TBI). One component of respiration that can be used to monitor the occurrence of cerebral hypoxia is oxygen saturation (SpO2). The purpose of this study was to analyze the accuracy of oxygen saturation as a predictor of mortality in head injury clients. This study is an analytic observational with retrospective cohort design. The population is all head injury medical records from January to December 2017 at the hospital. dr. Iskak Tulungagung. A total of 150 samples were selected according to inclusion and exclusion criteria. The dependent variable in this study was the mortality of the head injury client in seven days of treatment and the independent variable was the value of SpO2 in the ED triage data in the client's medical record. The results of the Mann-Whitney test analysis showed that the SpO2 variable had a significant relationship with the mortality of the head injury client (p value = 0.000). Logistic regression test shows that the SpO2 has sensitivity = 0.907 (90.7%), specificity = 0.881 (88.1%), Positive Predictive Value (PPV) = 0.951 (95.1%), and Negative Predictive Value (NPV) = 0.787 (78.7%) with predictive accuracy capability = 90%. Oxygen Saturation is an accurate predictor (90% accuracy) of the mortality of the head injury client.Keywords: Mortality, Client Head Injury, Accuracy, Oxygen Saturation.
PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG DIIT 3J SEBAGAI SALAH SATU UPAYA UNTUK MENSTABILKAN KADAR GULA DARAH Kusumawati .; Amin Zakaria
Jurnal Kesehatan Hesti Wira Sakti Vol. 2 No. 4 (2014)
Publisher : Institut Teknologi, Sains, dan Kesehatan RS dr. Soepraoen Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Diabetes adalah suatu sindroma yang ditandai dengan peningkatan kadar glukosa darah yang disebabkan karena penurunan sekresi insulin atau autoimmune. Tingginya kadar gula darah tersebut sering disebabkan karena pola makan/diet yang yang tidak teratur. Sehingga memerlukan pengendalian pola makan/diet teratur melalui managemen ”Diit 3J” yaitu dengan mengatur Jadwalmakan, Jumlah makanan dan Jenis makanan. Tujuan penelitian adalah mengetahui pendidikan kesehatan tentang diit 3J sebagai salah satu upaya untuk menstabilkan kadar gula darah pada kelompok penderita DM tipe 2. Desain penelitian adalah deskriptif komparatif jenis penelitian studi kasus yang dilakukan melalui pendekatan kualitatif dan didukung data kuantitatif. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 21–24 Juni 2014 di wilayah kerja Puskesmas Wagir Kabupaten Malang. Metode sampling yang digunakan adalah purposive sampling kepada 6 reponden penderita DM tipe 2 dengan pola makan tidak terkontrol, perilaku konsumsi obat anti diabetes, aktivitas fisik dan tidak mempunyai komplikasi. Data penelitian diambil menggunakan wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi. Dan kemudian dianalisis menggunakan metode triangulasi. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan kadar gula darah penderita DM sebelum melakukan diit 3J tinggi mencapai 409 mg/dL. Sedangkan kadar gula darah penderita DM sesudah melakukan diit 3J menurun menjadi 354 mg/dL. Perbandingan tersebut menunjukkan bahwa kadar gula darah penderita DM mengalami penurunan. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pendidikan kesehatan tentang diit 3J sebagai salah satu upaya untuk menstabilkan kadar gula darah pada kelompok penderita DM tipe 2. Kata Kunci: pendidikan kesehatan, Diit 3J, kestabilan gula darah
Gambaran Harga Diri Orang Tua Yang Mempunyai Anak Retardasi Mental Amin Zakaria
Jurnal Kesehatan Hesti Wira Sakti Vol. 3 No. 3 (2015)
Publisher : Institut Teknologi, Sains, dan Kesehatan RS dr. Soepraoen Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Latar belakang, Harga diri adalah Penilaian individu terhadap hasil yang di capai, dengan cara menganalisis seberapa jauh perilaku individu tersebut sesuai dengan ideal diri. Pada orang tua yang mempunyai anak retardasi mental merupakan pengalaman yang menyedihkan karena perilaku anak retardasi mental berbeda dengan anak normal lainnya, sehingga dibutuhkan kesabaran yang lebih. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran harga diri pada orang tua yang mempunyai anak retardasi mental di SDLB. Metode jenis penelitian adalah deskriptif ekploratif dengan populasi sebagian orang tua yang punya anak retardasi mental di kelas I s/d VI di SDLB sebanyak 53 orang dengan metode sampling yaitu Quota Sampling. Variabel penelitian adalah Harga diri orang tua yang mempunyai anak Retardasi. Analisis data, Metode dan instrumen pengumpulan data adalah kuisioner dan analisa data menggunakan analisa deskriptif. Hasil penelitian, secara umum harga diri orang tua yang mempunyai anak retardasi mental dapat dijelaskan bahwa pada aspek Perilaku, Prestasi, Hubungan Antar Pribadi dan aspek Kreatifitas bahwa sebagian besar 40 responden (85,1%) mempunyai harga diri tinggi dan sebagian kecil 7 responden (14,9%) mempunyai harga diri rendah. Harga diri orang tua pada aspek kreatifitas anak sebagian besar orang tua memiliki harga diri yang rendah. Kesimpulan mengurangi sikap rendah diri, perasaan kecewa dari orang tua sehingga dapat bersikap lebih realistik dan lebih dapat menerima anaknya serta dapat merencanakan program yang lebih baik bagi anaknya. Melalui kegiatan: 1) konseling, 2) terapi keluarga untuk merubah sikap orang tua yang kurang baik terhadap penderita, 3) terapi kelompok dengan orang tua anak retardasi mental lainnya. Kata Kunci: harga diri, orang tua, retardasi mental Abstract Background, Self-esteem is an individual assessment of the results achieved, by analyzing how far the behavior of the individual in accordance with the ideal self. Parents who have children with mental retardation is a sad experience because mentally retarded child’s behavior is different from other normal children, so it takes more patience. The purpose of this study is to describe the self-esteem in parents who have children with mental retardation in SDLB. Methods of this type of research is descriptive explorative with a population of some parents who have children with mental retardation in class I s / d VI in SDLB as many as 53 people with sampling Quota sampling method. The research variables are the self-esteem of parents who have children Retardation. Data analysis, data collection methods and instruments are questionnaires and data analysis using descriptive analysis. Results of the study, in general self-esteem of parents who have children with mental retardation can be explained that in the aspect of Conduct, Performance, Personal Relationships and Creativity aspect that most of the 40 respondents (85.1%) have high self esteem and a small portion 7 respondents (14.9%) had low self esteem. Esteem of parents on children’s creativity aspect of mostly elderly people have low self-esteem. Conclusion reducing the attitude of inferiority, a feeling of disappointment of the parents so as to be more realistic and more able to accept the child and can plan better programs for children. Through the following activities: 1) counseling, 2) family therapy to change the attitude of parents were less well to the patient, 3) group therapy with parents of children with mental retardation Other. Keywords: self-esteem, parents, mental retardation
PENGARUH PEMBERIAN TEH DAUN TIN TERHADAP KADAR GULA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS Amin Zakaria; Zakariya Yahya; Henny Nurmayunita
coba Vol 7 No 2 (2019): Mei 2019
Publisher : Akademi Keperawatan Dharma Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (386.51 KB) | DOI: 10.32831/jik.v7i2.215

Abstract

Diabetes mellitus adalah keadaan hiperglikemi kronik yang disertai berbagai kelainan metabolik akibat gangguan hormonal, hal ini menjadi masalah kesehatan karena sebagian kasus diabetes mellitus umumnya tidak terdiagnosis sehingga perlu upaya pemeriksaan untuk mendeteksi awal agar dapat mencegah terjadinya komplikasi, untuk itu perlu penangan menggunakan terapi herbal daun tin tanpa resiko. Tujuan dari penelitian ini yaitu menganalisa pengaruh pemberian teh daun tin terhadar kadar gula darah pada penderita diabetes mellitus. Desain penelitian yang digunakan adalah quasy eksperimen dengan pendekatan pre-post test with control group design. Metode sampling purposive dengan jumlah sampel 26 responden yang sesuai dengan kriteria inklusi. Variabel penelitian pengaruh pemberian teh daun tin dan kadar gula darah penderita diabetes mellitus. Uji statistik yang digunakan adalah Wilcoxon dengan taraf kepercayaan 95%. Hasil analisa bivariat menunjukkan nilai rata-rata kelompok perlakuan yaitu -86,7, rata-rata kelompok kontrol yaitu 17, dengan nilai Z -3,181, sehingga dapat disimpulkan bahwa adanya pengaruh yang bermakna antara pemberian teh daun tin terhadap kadar gula darah pada penderita diabetes mellitus dengan nilai p=0,001. Dan dapat disimpulkan bahwa kandungan yang ada dalam teh daun tin terbukti dapat membantu menurunkan kadar gula darah pada pederita diabetes mellitus.
PENGARUH PEMBERIAN VIDEO TUTORIAL CUCI TANGAN 6 LANGKAH TERHADAP MEMAMPUAN DAN PENGGUNAAN PERALATAN CUCI TANGAN PADA SISWA SLBN PEMBINA NASIONAL BAGIAN C MALANG Amin Zakaria; Henny Nurmayunita
coba Vol 10 No 2 (2022): Mei 2022
Publisher : Akademi Keperawatan Dharma Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32831/jik.v10i2.406

Abstract

Pelaksanaan model pembelajaran blanded learning, dibutuhkan kemampuan cuci tangan pada seluruh siswa sekolah sebagai pilar utama pencegahan penularan corona virus-19 dilingkungan sekolah. Kebijakan Work From Home (WFH) masa pandemic, menjadikan media sosial menjadi pilihan masyarakat untuk berkomunikasi dan mendapatkan informasi kesehatan, (Kemp, S., 2018). Pada masa pandemic sekarang ini program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) sangat minim atau sama sekali tidak dijalankan dikarenakan UKS belum mempunyai media untuk menjalankan pendidikan kesehatan. SLBN Pembina Nasional Bagian C Lawang Malang 65 % jenis ketunaan adalah Tuna Grahita dengan tingkat kecerdasan/IQ dibawah rata-rata 3-6 tingkat dibawah anak – anak normal sehinga siswa mengalami kesulitan dalam belajar. Sehingga siswa harus diberikan media pembelajaran yang kreatif dan inovatif, bentuk menyerupai kondisi nyata atau sesungguhnya. Video adalah salah satu media pendidikan kesehatan yang dianggap sangat tepat bagi anak tuna grahita. Penelitian ini bertujuan menganalisa pengaruh pemberian video tutorial cuci tangan 6 langkah terhadap memampuan dan penggunaan peralatan cuci tangan pada siswa SLBN Pembina Nasional Bagian C Malang. Jenis penelitian praeksperimen pre-postest desaign, proposionad simple random sampling, variable penelitian kemampuan dan pengunaan peralatan siswa cuci tangan enam langkah, instrument ckeclits dengan melakukan uji validitas corelation product moment, analisis Paired T Test sample berpasanagan dengan bantuan SPSS. Uji pengaruh pemberian video tutorial cuci tangan 6 langkah terhadap memampuan cuci tangan Didapatkan Hasil bahwa nilai signifikansi adalah 0.000 yang mana kurang dari 0.05 sehingga dapat disimpulkan pemberian video tutorial cuci tangan memberikan pengaruh terhadap kemampuan cuci tangan siswa SLB. Uji pengaruh pemberian video tutorial cuci tangan 6 langkah terhadap penggunaan peralatan cuci tangan, didapatkan hasil bahwa Nilai signifikansi adalah 0.000 yang mana kurang dari 0.05 dapat disimpulkan pemberian video tutorial cuci tangan 6 langkah terhadap penggunaan peralatan cuci tangan siswa SLB. Saran UKS bisa menggunakan dan mengembangkan media promosi kesehatan video yang memanfaatkan aplikasi Whatshap, Youtube. Dan meningatkan respon dan partisipasi siswa dan siswi, terutama orang tua atau keluarga.
Korelasi Antara Aktivitas Sehari-hari Ibu Rumah Tangga dengan Kejadian Carpal Tunnel Syndrome di RS Toeloengredjo Pare Kediri Siti Munasaroh; Wiek Israwan; Amin Zakaria; Fransisca Xaveria Hargiani
Jurnal Keperawatan Muhammadiyah Vol 7, No 1 (2022): JURNAL KEPERAWATAN MUHAMMADIYAH
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/jkm.v7i1.10933

Abstract

         Objective: Carpal tunnel syndrome (CTS) is a syndrome caused by compression of the median nerve in the carpal tunnel in the wrist. Symptoms include pain, numbness, and paresthesia. CTS is common in women, 9.2% in women, 8% in men with the highest outcome being housewife.Methods: This study uses a quantitative cross-sectional design, the approach is observational. The sampling technique was purposive sampling, the number of studies was 30 housewife patients with carpal tunnel syndrome at the Physiotherapy Polyclinic, Toeloengredjo Hospital, Pare, Kediri. This study was conducted by giving informed consent and questionnaires to housewife with CTS.  Statistical test using the chi-squere test.Results: The results of the chi-square test were obtained from 30 respondents with an average age of 51.70 years, the results of repetitive motion with the phalen test were 0.030% (p<0.05%), the results of repetitive motion with CTS pain were 0.00% (p<0, 05), repetitive motion with CTS criteria 0.000% (p<0.05). This shows that there is a correlation between the activities of housewife and the incidence of CTS.Conclusion: There is a correlation between age, hand pain, and repetitive movement with the incidence of Carpal Tunnel Syndrome in the daily activities of housewife. The correlation between age and the incidence of CTS, the older the age, the more at risk of CTS. The correlation between repetitive motion and CTS criteria is the heaviest value due to manual washing of clothes every day, the heavier the load, the greater the risk of CTS.   
Pengaruh Pemberian Fisioterapi Transcutaneous Electrical Nerve Stimulation (TENS) Terhadap Penurunan Nyeri pada Pasien Osteoarthritis Lutut di RS Hermina Tangkubanprahu Sri Suwarti; Wiek Israwan; Amin Zakaria; Fransisca Xaveria Hargiani
Jurnal Keperawatan Muhammadiyah Vol 7, No 1 (2022): JURNAL KEPERAWATAN MUHAMMADIYAH
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/jkm.v7i1.11167

Abstract

Objective:  This study aims to prove Transcutaneous Electrical Nerve Stimulation (TENS) has an effect on reducing pain in knee osteoarthritis patients, as well as to prove acupuncture-like TENS is more effective compared to conventional TENS. Methods: The design  of this  study  is  quasi experimental with two groups pre and post test design. The study was conducted in August to  October 2021. Given    six treatments with the number of samples used thirty one respondents as an experimental group given acupuncture-like TENS and  thirty one respondents as a control group given conventional TENS taken from the results of pre-tests and post-tests that fit the inclusion criteria of this study.Results:  Measurement of pain with visual analogue scale (VAS). Using   the wilcoxon signed ranks test and obtained the results p<0.05 and mann-whitney test results on post-test results with a value of p = <0.05.  Conclusion:  Based on the results of statistical tests it can be concluded that TENS has an effect on reducing pain in knee osteoarthritis patients at Hermina Tangkubanprahu Hospital, and acupuncture-like TENS is more effective than conventional TENS.
Perbedaan Efektifitas Terapi Ultrasound Diathermy (USD) Dengan Low-Level Laser Therapy (LLLT) Terhadap Pengurangan Nyeri Pada Frozen Shoulder Nur Fadlilah; Wiek Israwan; Amin Zakaria; Fransisca Xaveria Hargiani
Jurnal Keperawatan Muhammadiyah Vol 7, No 1 (2022): JURNAL KEPERAWATAN MUHAMMADIYAH
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30651/jkm.v7i1.10979

Abstract

Objective: The purpose of this study was to compare ultrasound diathermy with low-level laser therapy in the reducing pain management of frozen shoulder.Methods: This study  used a quantitative experimental quasi method with a two group pre-post test design. The study conducted in a RSUD Ibnu Sina Gresik. Ten patients with frozen shoulder with an age range of more than 40 years and pain scale with visual analogue scale (VAS) more than 6 were randomly assigned to ultrasound diathermy group or low-level laser therapy group. Study participant received five treatment sessions of ultrasound diathermy or low-level laser therapy over a period twice a week. Outcome measures were a score of VAS.Results: For the 10 study participants were 6 women and 4 men, there were no between-group differences at baseline in VAS. At the end of the interventions the group showed a reducing pain. Normality test with Shapiro-wilk test, the data obtained from the treatment group are normally distributed. The test result show that the t-count value of sig. 0,649>0,05 so there is no significant difference between ultrasound diathermy and low-level laser therapy in reducing frozen shoulder pain. Conclusion: Overall, treatment with ultrasound diathermy and low-level laser therapy has an effect on reducing pain in frozen shoulder patients at RSUD Ibnu Sina Gresik and there is no significant difference between ultrasound diathermy with low-level laser therapy.