Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

WORKSHOP BUSINESS MODEL CANVAS UNTUK ANALISA BISNIS YANG LEBIH KOMPREHENSIF Zakky Zamrudi; Saiful Karim; Teguh Wicaksono
Panrita Abdi - Jurnal Pengabdian pada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2018): Jurnal Panrita Abdi - Oktober 2018
Publisher : LP2M Universitas Hasanuddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (377.543 KB) | DOI: 10.20956/pa.v2i2.3577

Abstract

Perkembangan ide-ide kreatif dalam bentuk kecil sedang berkembang sangat pesat di era globalisasi teknologi pada masa kini. Perkembangan UMKM berbasis teknologi sangat berkembang pesat. Munculnya ratusan perusahaan rintisan saat ini menuntut para pengusaha muda untuk memutar otak bersaing dengan para competitor-kompetitor yang lain. Pola manajemen inovasi yang baik menjadi kunci dari keberhasilan mendirikan usaha. Mempersiapkan wirausaha muda yang berpengetahuan cukup menjadi hal yang sangat penting di masa sekarang. Siswa SMK dituntut tidak hanya siap kerja namun juga diharapkan dapat mampu mencetak lapangan kerja, yaitu menjadi seorang wirausaha. Dengan diadakannya wokshop business model canvas ini diharapkan para siswa mempunyai pengetahuan yang cukup dalam menganlisa situasi usaha dan manajemen inovasi di masa mendatang. Hasil dari workshop ini menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan, motivasi dan keinginan untuk berwirausaha. Ini menunjukkan tingkat ketertarikan para siswa untuk berwirausaha. Diharapkan dari kegiatan workshop ini dapat ditindaklanjuti di masa mendatang untuk keberlanjutan pengembangan ide pada siswa SMK.Kata Kunci: BMC, UMKM, Rintisan, BPR, Innovasi
STRATEGI IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PENJUALAN ONLINE TEROTOMATISASI UNTUK USAHA KECIL DAN MENENGAH'S (UKM) (Studi Kasus di Tiara Handicraft Surabaya) Zakky Zamrudi
Jurnal Administrasi Bisnis Vol 13, No 1 (2014): AGUSTUS
Publisher : Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (764.982 KB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan solusi alternatif untuk perusahaan-perusahaan Kecil dan Menengah (UKM) untuk menerapkan sistem informasi e-commerce atau disebut juga sebagai sistem informasi penjualan online. Alternatif yang diberikan oleh penelitian ini adalah dengan mencari implementasi e-commerce alternatif yang lebih murah dan lebih mudah yang mudah dikontrol oleh UKM itu sendiri. Implementasi sistem ini mengadopsi kerangka Stewart dalam implementasi sistem. Metodologi penelitian yang digunakan di sini adalah menggunakan penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan studi kasus pada Tiara Handicraft Surabaya-. Hasilnya menunjukkan bahwa penerapan sistem baru akan memberikan dampak langsung baik terhadap sistem kontrol dan pengendalian biaya jika implementasi sistem dilakukan.Kata Kunci: Prestashop, Implementation framework, front-office, back-office, installation ABSTRACT This research purposes are to give an alternative solution for the Small and Medium enterprises (SME’s) to implement an ecommerce information system or also called as online sales information system. The alternative given by this research is by searching for a cheaper and easier alternative ecommerce implementation that easily controlled by the SME’s itself. The system implementation was adopting the Stewart framework in system implementation. The research methodologies employed here was using a qualitative research by using case study approach at Tiara-Handicraft Surabaya. The result shows that the new system implementation will give a good direct impact against system control and cost control if the system implementation is carried out. Keywords: Prestashop, Implementation framework, front-office, back-office, installation
PENGARUH CITRA MEREK DAN KEPERCAYAAN KONSUMEN TERHADAP MINAT PEMBELIAN SECARA ONLINE Zakky Zamrudi
Al-KALAM : JURNAL KOMUNIKASI, BISNIS DAN MANAJEMEN Vol 4, No 2 (2017)
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (842.289 KB) | DOI: 10.31602/al-kalam.v4i2.972

Abstract

Technological developments are very rapid nowadays and make it easier for people to communicate, which one of them is social network sites. The benefit of this platform is the ease to disseminate information both for commercial and communication purposes. This study aims to determine the interaction between users of instagram as one of the largest of social interaction provider nowadaysparticularly on the brand image and their trust in buying intention. The study involved 99 randomly selected people. The results of this study indicate that there are significant interactions between variables either directly or indirectly.
WISATAWAN DIGITAL: PERAN MEDIA SOSIAL DALAM MEMBENTUK MINAT BERWISATA Abdurrahim Abdurrahim; Zamrudi Zakky
At-Tadbir : jurnal ilmiah manajemen Vol 2, No 2 (2018): At-Tadbir : jurnal ilmiah manajemen
Publisher : Islamic University of Kalimantan MAB Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (481.194 KB) | DOI: 10.31602/atd.v2i2.1355

Abstract

Perkembangan teknologi telah membawa perubahan dalam menentukan preferensi para konsumen terhadap suatu produk atau jasa. Perubahan preferensi ini terjadi karena adanya pergeseran sarana informasi yang memudahkan para penggunanya dalam mencari opini pendukung yang tidak hanya berupa teks tapi dapat menyediakan gambar. Pertumbuhan wisatawan baik domestic maupun mancanegara selama satu decade terakhir menunjukkan adanya perkembangan yang cukup signifikan. Hal ini tidak terlepas dari perkembangan teknologi terutama di platform media sosial yang memudahkan para pengguna untuk saling berbagi informasi terkait lokasi dan perjalanan wisata. Penelitian ini bertujuan untuk mencari tahu hubungan antara kemudahan dalam mencari informasi dan kegunaan media sosial dalam mencari informasi terkait dengan objek wisata dan kaitannya dengan minat untuk merencanakan perjalanan wisata. Jumlah sampel yang terlibat sejumlah 174 responden yang kemudian dianalisis menggunakan SEM-PLS. Hasil pengujian menunjukkan hasil yang positif dan signifikan antara persepsi kemudahan dan persepsi kegunaan terhadap minat untuk merencanakan wisata dengan menggunakan media sosial. Kata kunci: social commerce, UTAUT, TPB, consumer generated media, Liburan
Social Commerce Adoption in SME’s Zakky Zamrudi; Teguh Wicaksono
JEMA: Jurnal Ilmiah Bidang Akuntansi dan Manajemen Vol 15, No 2 (2018): JEMA: Jurnal Ilmiah Bidang Akuntansi dan Manajemen
Publisher : University of Islam Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (423.228 KB) | DOI: 10.31106/jema.v15i2.1125

Abstract

Small and medium enterprises (SME’s) has gradually become an economic backbone for several developing country including Indonesia. In several studies, it was assumed that SME's was a sign of self-sufficiency concept. In the economic strike, SME's could sustain the price of several staple goods that are related to society livelihoods such as food and attire. South Kalimantan Province was well known for its authentic fabric namely sasirangan produced by local SME's spread all around the area. SME's are nowadays are inseparable from IT particularly that related to social media to promote their product. The use of IT infrastructure and platform were usually centered in the large city mainly in the capital of province such as Banjarmasin. As an alternative, the use of social media could be employed to empower SME's at county area. This study was aimed to understand the attitude of county area SME's on the use of social media for commerce purposes. The sample involved in this study was 45 Sasirangan SME’s on 5 off-capital counties at South Kalimantan Province. These works use PLS-SEM due to the nature of research was explore the interaction amongst the variable (exploratory factor analysis). The finding shows that in general, SME's entrepreneur has a great willingness to use their social media for commerce purposes. A further discussion of research finding and research limitation will be further discussed in the end of paper.
Technostress among marketing employee during the COVID-19 pandemic: Exploring the role of technology usability and presenteeism Khuzaini Khuzaini; Zakky Zamrudi
JEMA: Jurnal Ilmiah Bidang Akuntansi dan Manajemen Vol 18, No 1 (2021): JEMA: Jurnal Ilmiah Bidang Akuntansi dan Manajemen
Publisher : University of Islam Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31106/jema.v18i1.10050

Abstract

The COVID-19 pandemic is profoundly affecting the way of consumer buying. Firms are therefore challenged to be more reliant on technology as many consumers have turned into protection mode and do anything remotely. While the usage of technology has offered flexibility and simplicity, it has also exacerbated the technostress issue. This study was conducted to understand and examine technology usability and presenteeism that influence technostress during the COVID-19 pandemic situations. A five-point Likert scale questionnaire survey was used to evaluate the perceptions of technology characteristics and techno-stress among marketing employees. A total of 262 respondents that classified as marketing employees that are experienced “working from home” during the pandemic, were collected and analyzed by using Covariance Based Structural Equation Modeling (CB-SEM). The results suggest that technology usability has positive influences on techno-complexity and techno-insecurity. Moreover, the negative influences of presenteeism on techno-overload and techno-insecurity were also proved in this study. Interestingly, marketing employees do not see their hyper-connectivity with technology implemented by the company impact their workloads and worries as they consider the current radical changes only temporary and will only last during the pandemic.
MEMPERSIAPKAN BISNIS ONLINE BAGI PRODUK SASIRANGAN DI KELURAHAN SUNGAI MESA KOTA BANJARMASIN Basuki Basuki; Zakky Zamrudi; Hairul Hairul
JURNAL PENGABDIAN AL-IKHLAS UNIVERSITAS ISLAM KALIMANTAN MUHAMMAD ARSYAD AL BANJARY Vol 4, No 2 (2019): AL-IKHLAS JURNAL PENGABDIAN
Publisher : Universitas Islam kalimantan MAB

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (238.164 KB) | DOI: 10.31602/jpaiuniska.v4i2.1961

Abstract

Sasirangan cloth industry continue to grow through Banjarmasin and South Kalimantan in general. Supporting of the government and the other parties, sasirangan industry be one of locomotion economic the people who could not being taken from granted. Almost hundreds of home industries have good scale, micro and small thrives in South Kalimantan income of a whole reach millions until even billions of rupiah per month. Increasing competition in cloth industry they need to in open opportunities marketing via internet. Basically between business online and the internet marketing have in common meaning or similar signification, same has objective to earn a living through digital world. But for the internet marketing more oriented to techniques get money from the online business.