Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

IMPLEMENTASI INFORMATION RETRIEVAL SYSTEM UNTUK KLASIFIKASI BERITA OFFLINE DI INDONESIA MENGGUNAKAN METODE EXTENDED BOOLEAN Suhardi Suhardi; Walim Walim; Hananda Priyandaru; Wahyudi Prabowo; Herlambang Priatmojo
CERMIN: Jurnal Penelitian Vol 5 No 1 (2021): JULI
Publisher : Relawan Jurnal Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36841/cermin_unars.v5i1.951

Abstract

Berita merupakan media informasi yang sedang terjadi maupun yang sudah terjadi baik di indonesia atau di luar negeri, berita juga dapat disajikan melalui media cetak atau media online. Akibat banyaknya berita yang tersaji secara offline, maka dibutuhkan sebuah metode pencarian informasi yang efektif dan efisien untuk mencari berita yang diinginkan, dikarnakan saat ini banyak sekali berita offline yang kurang akurat dan hoaxs. Khususnaya di wilayah Indonesia yang banyak terjadi berita-berita menarik,namun banyak sekali berita penyimpangan. Adapun penelitian ini bermaksudkan untuk mengklasifikasikan sekumpulan berita-berita ofline yang terjadi di Indonesia dengan menggunakan metode Extended Boolean . Pengujian algoritma ini dilakukan dengan mengambil sampel dari media yang berbasis koran, majalah, tabloid, boklate dan bentuk lainnya. Pemilihan poin (treshold) yang tepat akan meningkatkan kualitas information retrieval pada sebuah data.
SISTEM INFORMASI ABSENSI KARYAWAN PADA CV. MANHA DIGITAL BERBASIS ANDROID Tabrani Muhamad; Suhardi Suhardi; Hananda Priyandaru
Jurnal Tekinkom (Teknik Informasi dan Komputer) Vol 5 No 1 (2022)
Publisher : Politeknik Bisnis Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37600/tekinkom.v5i1.378

Abstract

Technology is currently developing very rapidly, especially in the field of information system development, forcing companies or agencies to adapt, and must take advantage of existing opportunities to facilitate the performance of all employees. During the COVID-19 pandemic, all companies were forced to employ all employees from home. CV Manha Digital updated the employee attendance policy which was previously done manually by taking daily attendance at the company. During the pandemic, in support of government policies that require working from home to avoid physical contact between employees and reduce the spread of the corona virus, an Android-based attendance information system is needed that allows employees to take attendance using cellphones from home. The software development method uses the waterfall method starting from needs analysis, design, and implementation. testing the application using a black box shows the results are 100% running as expected. The results of the questionnaire test using the System Usability Scale method on a presence information system that is easy to use, user friendly and effective is stated by employees by 92%. It can be concluded that the application of an android-based information system during the COVID-19 pandemic is the most appropriate solution in solving problems in CV. Manha Digital