Diah Nur Puspa Fajrin
Universitas Negeri Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN PEMBELAJARAN INKUIRI DENGAN MEDIA GAMBAR BERSERI UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD KARANGTENGAH BARU KECAMATAN IMOGIRI KABUPATEN BANTUL Diah Nur Puspa Fajrin
Jurnal Review Pendidikan Dasar : Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian Vol. 4 No. 2 (2018): Vol. 4 No. 2 Mei 2018
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jrpd.v4n2.p653-663

Abstract

ABSTRACTThis research aims to increase student activity and learning outcomes of social studies in Karangtengah Baru Elementary School Grade IV Subdistrict Imogiri District Bantul through the application of inquiry learning by using flow chart media. This type of research is a classroom action research which is held in three cycles.each cycle conducted through planning, action, observation, and reflection. This research was conducted in the second semester of the school year 2016/2017 in Karangtengah Baru Elementary School Grade IV Subdistrict Imogiri District Bantul with subject 22 students. Data collection techniques used in this research by using observation, test and documentation and The result of the research shows the improvement of teacher activity, students activity and students achievement. Teacher activity in the first cycle reach percentage on 71,86%, improving in the second cycle to 81,90% and increase to 85,83% on the third cycle. Students activity in the first cycle reach percentage on 71,86%, improving in the second cycle to 81,90% and the third cycle on 85,83%. Student learning outcomes showed that in the first cycle an average 74,41 students with reach percentage of achievement on 72,72% or 16 students completed and 6 students uncompleted. In the second cycle with average of 78,32, percentage of achievement on 77,27% or 17 students completed and 5 students did not completed the study. Increase at third cycle with an average of 82,63, reach percentage of achievement on 86,36% or 19 students completed and 3 students did not completed the study. Based on data analysis, it can be concluded that the application of inquiry learning by using flow chart media can increase the activity and learning outcomes of social studies grade IV in Karangtengah Baru Elementary School Grade IV Subdistrict Imogiri District Bantul. Keywords: Flow Chart, Inquiry Learning, Learning Outcomes of Social Studies and Student Activit. ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan aktivitas dan hasil belajar IPS siswa kelas IV SD Karangtengah Baru Kecamatan Imogiri Kabupaten Bantul menggunakan model pembelajaran inkuiri dengan media gambar berseri. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam tiga siklus. Setiap siklus dilakukan empat tahapan yaitu: perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Karangtengah Baru Imogiri Tahun Ajaran 2016/2017 yang berjumlah 22 siswa. Tekhnik pengumpulan data dalam penelitian ini melalui observasi, tes hasil belajar IPS dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan keterampilan aktivitas guru, aktivitas siswa dan hasil belajar yang dicapai siswa.  Hal ini dapat dilihat dari pencapaian aktivitas guru sebesar 73,62% pada siklus I menjadi 84,10% pada siklus II dan meningkat menjadi 87,50% pada siklus III. Aktivitas siswa dalam pembelajaran siklus I mencapai persentase keberhasilan sebesar 71,86%, meningkat pada siklus II menjadi 81,90% dan siklus III sebesar 85,83%. Hasil belajar siswa menunjukkan nilai rata-rata 74,41 dengan persentase ketuntasan klasikal sebesar 72,72% atau 16 siswa tuntas dan 6 siswa tidak tuntas. Hasil belajar siswa pada siklus II meningkat dengan nilai rata-rata 78,32% dan persentase ketuntasan klasikal sebesar 77,27%, 17 siswa tuntas dan 5 siswa tidak tuntas, meningkat pada siklus III dengan rata-rata nilai siswa 82,63, persentase ketuntasan klasikal 86,36% atau 19 siswa tuntas dan 3 siswa tidak tuntas. Berdasarkan hasil tersebut maka dapat disimpulkan bahwa penerapan pembelajaran inkuiri dengan media gambar berseri dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar IPS kelas IV SD Karangtengah Baru Kecamatan Imogiri Kabupaten Bantul. Kata Kunci: Aktivitas Siswa, Hasil Belajar IPS, Media Gambar Berseri,  Pembelajaran Inkuiri