Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN NILAI PDRB KOTA BATAM TERHADAP PENGEMBANGAN UMKM KEK PISANG Agnes Fitrian; Kelvin Kwek; Lydia Then; Supriyadi Arifin
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 5: Januari 2022
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (232.626 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalailmiah.v1i5.1134

Abstract

Kek Pisang adalah salah satu aktiiftas UMKM yang berdiri di Kota Batam dengan fokus pada produk industri olahan makanan. UMKM ini diketahui mengalami hambatan selama masa pandemic Covid-19 sehingga mempengaruhi nilai pertumbuhan PDRB Kota Batam. Sehingga, pemerintah daerah setempat mengupayakan pengembangan UMKM Kek Pisang agar dapat mendorong laju pertumbuhan PDRB di tengah pandemic. Tujuan penulisan artikel ini untuk mengetahui pengaruh terhadap pengembangan UMKM Kek Pisang pada nilai PDRB Kota Batam selama masa pandemic Covid-19. Metode yang digunakan berupa pendekatan kualitatif, teknik pengumpulan data sekunder, dan teknik olah data analisis deskriptif. Hasil penulisan artikel menunjukkan bahwa hipotesis satu benar yakni peningkatan akitiftas UMKM Kek Pisang mempengaruhi signifikan positif terhadap pertumbuhan nilai ekonomi PDRB Kota Batam