Badriyah Rifani
Politeknik Harapan Bangsa Surakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Multimedia Pembelajaran Interaktif Matematika Untuk Kelas XII MA Menggunakan Adobe Flash CS3 (Studi Kasus Madrasah Aliyah Al Falah Gedongan Baki Sukoharjo) Badriyah Rifani; Ismail Setiawan; Ari Pantjarani
Indonesian Journal of Information Technology and Computing (IMAGING) Vol 1, No 1 (2021)
Publisher : Politeknik Harapan Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (598.046 KB) | DOI: 10.52187/img.v1i1.2

Abstract

Proses belajar mengajar di MA Al-Falah Gedongan Baki Sukoharjo khususnya pada pembelajaran matematika masih menggunakan metode ceramah, metode yang masih digunakan guru dalam mengajar. Dalam metode ceramah guru yang aktif, sedangkan siswanya hannya berperan sebagai pendengar dengan cara mencatat rumus dan pokok-pokok penting yang dikemukakan oleh guru, hal ini membuat proses pembelajaran kurang efektif, membuat siswa pasif dan merasa bosan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan media pembelajaran lama ke media pembelajaran baru yang lebih moderen, yaitu menggunakan multimedia interaktif, yaitu menyediakan berbagai fasilitas pembelajaran dengan menyajikan materi yang dilengkapi dengan latihan soal serta tampilan yang dibuat dengan animasi agar lebih menarik sehingga penggunaannya lebih mudah, efisien, dan efektif serta berinteraktif dengan mengklik tombol-tombol yang sudah disediakan. Penulis menggunakan metode SDLC dalam mengembangkan media pembelajaran, metode tersebut meliputi perancangan: observasi, wawancara, studi pustaka. Bahasa pemograman yang penulis gunakan  adalah Adobe Flash CS3.