Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Peningkatan Kesolihan Beragama melalui Program Pesantren Kilat di Kampung Perlak Kecamatan Tripe Jaya Rizka Utami; Khairul Fikri; Maulana Nikmah; et al.
Catimore: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 No 1 (2022): Catimore: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LSM Catimore dan Sahabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (505.317 KB) | DOI: 10.56921/cpkm.v1i1.7

Abstract

KKN (Kuliah Kerja Nyata) merupakan salah satu bentuk pengabdian mahasiswa kepada masyarakat. Melalui KKN mahasiswa dapat memberikan bimbingan, arahan dan pelatihan kepada masyarakat terutama masyarakat kampung perlak kecamatan tripe jaya kabupaten gayo lues. Kondisi kampung perlak sangat baik walaupun kampung perlak merupakan kampung terakhir di kecamata tripe jaya. Namun demikian, suasana kampung perlak sangat membuat mahasiswa KKN kagum terhadap kesolihan beragama di kampung tersebut. Kampung Perlak juga memiliki empat tempat pengajian diantaranya dua pesantren dan dua TPA balai pengajian. Namun, setelah melakukan observasi didapati sejumlah anak-anak yang belum hafal doa sehari-hari sehingga mereka belum mampu untuk mengaplikasikannya dalam keseharian mereka. Pada kesempatan ini mahasiswa berinisiasi untuk menggagas program pesantren kilat yang bertujuan membantu para peserta didik tersebut agar mampu menguasai doa sehari-hari dan mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari. Pada program kesolihan beragama ini mahasiswa menggunakan metode pendekatan Community Based Research (CBR) yang mana pada metode ini mahasiswa melakukan pendekatan kepada masyarakat kampung perlak dan melakukan tahapan seperti observasi dan wawancara.
Tafsir Nuzuli Karya Ulama Nusantara: Studi atas Kitab Tafsir Sinar Karya Abdul Malik Ahmad Khairul Fikri
SUHUF Vol 15 No 2 (2022)
Publisher : Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22548/shf.v15i2.775

Abstract

This article analyzes the Tafsir Sinar by an Indonesian’s ‘ulamā’ from West Sumatra named Abdul Malik Ahmad (1912-1993). Tafsir Sinar is a book of interpretation that is different from the works of his contemporaries, such as Tafsir Al-Azhar by Buya Hamka and Tafsir Al-Mishbah by Quraish Shihab, because it is compiled with tartīb nuzūliy sūrah. Using library research and a descriptive-analytical approach, this article analyzes the writing background, characteristics or methodology, and Malik Ahmad’s interpretation in Tafsir Sinar. This study found that the purpose of Malik Ahmad wrote his commentary is to make the spirit of the Qur'an is understood as it was when it was revealed in the early days. By applying a coherent systematic presentation with detailed explanations in his commentary, Malik Ahmad combines the informations from several riwayah with his thoughts, and refers to other interpretations as reinforcement. The style of language used is reportage style and its not bound by the rules of scientific writing. In the process of interpretation, he also performs fragmentation by dividing a surah into several groups of verses, then explaining the munāsabah between the groups of verses.