Herlina Sinaran
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI GUIDED INQUIRY LEARNING DITINJAU DARI MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA SMP MUHAMMADIYAH AIMAS Syamsulrizal Syamsulrizal; Herlina Sinaran
THEOREMA: The Journal Education of Mathematics Vol 2 No 2 (2021): THEOREMA: The Journal Education of Mathematics
Publisher : Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36232/theorema.v2i2.2199

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan keefektifan pembelajaran matematika dengan menggunakan guided inquiry learning ditinjau dari motivasi belajar, dan hasil belajar matematika mahasiswa program studi pendidikan matematika.Penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu dengan desain pretest-posttest non equivalent control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMP Muhammadiyah Aimas. Instrumen yang digunakan adalah soal uraian, angket motivasi belajar, dan lembar observasi. Hasil uji coba instrument penelitian menujukan bahwa soal pretest dan posttes serta angket motivasi reliable dan valid. Hasil analisis data sebelum perlakuan menunjukan bahwa data berdistribusi normal dan homogen. Hasil uji multivariate menunjukan tidak terdapat perbedaan vektor rerata pembelajaran berdasarkan masalah dengan pembelajaran langsung ditinjau dari motivasi dan hasil belajar siswa sebelum perlakuan. Hasil penelitian adalah: 1) Guided Inquiry Learning efektif ditinjau pada aspek motivasi, dan hasil belajar siswa ; 2) Guided Inquiry Learning lebih efektif dibandingkan dengan pembelajaran konvesional ditinjau pada aspek motivasi, hasil belajar Siswa.