Najemiah M Amin
PNS BPSDM Malut

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Soft Skill Coaching Pada Penyusunan Aktualisasi (Studi Kasus Pada Pelatihan Dasar CPNS Kabupaten Pulau Morotai) Najemiah M Amin
Jurnal Administrasi Publik Vol 17 No 2 (2021): Jurnal Administrasi Publik
Publisher : Pusat Pengembangan dan Pelatihan dan Kajian Manajemen Pemerintahan Lembaga Administrasi Negara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (443.856 KB) | DOI: 10.52316/jap.v17i2.78

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan pertama, mengetahui prinsip coaching penulisan aktualisasi dan kedua mengetahui penerapan soft skill coaching dalam penulisan aktualisasi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah Alumni Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III Kabupaten Pulau Morotai sebanyak 40 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian adalah studi kepustakaan, penyebaran kuisioner dan wawancara. Teknik analisis data dilakukan dengan metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian diketahui bahwa, pertama prinsip coaching penulisan aktualisasi sudah berjalan dengan baik namun diperlukan penguatan pada aspek coach lebih banyak mendengar serta berkomitmen menyusun strategi kedepannya. Kedua, penerapan soft skill coaching dalam penulisan aktualisasi sudah berjalan dengn baik tetapi masih perlu penguatan pada aspek perilaku sopan santun. Maka secara keseluruhan diperlukan peningkatan kompetensi coaching secara berkesinambungan.